Milia pada Bayi, Inilah Penyebab hingga Penanganannya!

Milia pada bayi ditandai dengan munculnya bintik-bintik putih di area wajah, seperti hidung, pipi, dahi, dan dagu. Terkadang, milia juga bisa muncul di kepala dan mulut bayi, Bun. Lantas, apakah milia berbahaya? Berbagai keluhan dan masalah kulit bayi tentu saja membuat Bunda khawatir. Nah, salah satu kondisi kulit yang sering terjadi pada bayi adalah milia.… Continue reading Milia pada Bayi, Inilah Penyebab hingga Penanganannya!

Kenali Milia, Bintik Putih pada Wajah Bayi Baru Lahir

Saat bayi baru lahir, Bunda umumnya mendapati wajah bayi tidak mulus dan bersih. Terdapat bintik-bintik putih pada wajah bayi yang lebih sering disebut ‘jerawat bayi’. Namun Bunda tidak perlu khawatir, ini bukanlah jerawat seperti yang dialami oleh orang dewasa. Istilah ‘jerawat bayi’ muncul karena bintik-bintik pada wajah bayi menyerupai jerawat orang dewasa. Meski demikian, milia… Continue reading Kenali Milia, Bintik Putih pada Wajah Bayi Baru Lahir