Preterm adalah kondisi ketika ibu hamil melahirkan bayi sebelum mencapai usia kehamilan 37 minggu atau jauh lebih awal dari hari perkiraan lahir (HPL). Kondisi yang disebut juga persalinan prematur ini bisa membuat kondisi bayi lebih lemah dan rentan mengalami gangguan kesehatan karena kondisi organ tubuhnya belum sempurna, Bun. Normalnya, waktu perkiraan kelahiran bayi berada di… Continue reading Mengenal Preterm, Persalinan Prematur sebelum Usia Kehamilan 37 Minggu