Tremenza adalah salah satu obat yang digunakan untuk meringankan keluhan flu yang mengganggu. Namun, apakah benar obat ini aman untuk ibu menyusui? Agar cepat sembuh dari flu, Bunda biasanya disarankan untuk mengonsumsi obat flu yang aman untuk ibu menyusui. Nah, sebelum mengonsumsi suatu obat, ketahui dulu keamanannya ya, Bun. Begini Keamanan Tremenza untuk Ibu Menyusui … Continue reading Tremenza untuk Ibu Menyusui, Bolehkah Dikonsumsi?