Bayi Mulai Mengenali Emosi Ibu, Stres Bisa Menular kepada Anak Selama masa menyusui, kondisi emosi ibu dapat berpengaruh kepada bayi. Ada penelitian yang menyebutkan bahwa hormon kortisol, yang produksinya meningkat saat seseorang sedang cemas dan stres, dapat masuk ke dalam ASI dan ditransfer ke bayi dan dapat memengaruhi perkembangan bayi. Tak hanya itu; saat bayi… Continue reading Daily Baby Month-10 Day-1