USG 2D, Ini Kelebihan dan Cara Pemeriksaannya

USG 2D merupakan salah satu pemeriksaan untuk melihat dan memantau perkembangan janin. Melalui pemeriksaan ini, dokter bisa mengetahui kondisi organ dalam janin dan mendeteksi kelainan fisik yang mungkin terjadi pada janin.  USG adalah prosedur pengambilan gambar bagian dalam tubuh dengan cara memancarkan gelombang suara berfrekuensi tinggi. Alat ini biasanya digunakan untuk pemeriksaan kandungan di dalam… Continue reading USG 2D, Ini Kelebihan dan Cara Pemeriksaannya

Hasil USG 6 Minggu Janin Belum Terlihat, Ini Alasannya

Hasil USG 6 minggu janin belum terlihat? Nggak perlu sedih dan khawatir dulu ya, Bun. Bukan berarti janin yang tidak terlihat di USG selalu menandakan ada masalah pada kehamilan. Supaya Bunda tidak bingung, yuk simak apa yang menyebabkan janin belum terlihat saat pemeriksaan USG. Setelah mengetahui adanya kehamilan melalui hasil test pack yang positif, Bunda… Continue reading Hasil USG 6 Minggu Janin Belum Terlihat, Ini Alasannya

Berapa Kali Minimal Ibu Hamil Harus Periksa Kandungan?

Saat mengetahui bahwa Bunda tengah hamil, ada banyak hal yang perlu dipersiapkan, salah satunya check up rutin ke dokter kandungan. Bunda pasti menginginkan buah hati tumbuh sehat dan berkembang dengan baik selama di dalam kandungan, bukan? Bunda juga pasti bertanya-tanya, berapa kali minimal ibu hamil harus periksa kandungan? Seperti dilansir dari website resmi Kementerian Kesehatan,… Continue reading Berapa Kali Minimal Ibu Hamil Harus Periksa Kandungan?