Menjemur Bayi Baru Lahir, Apakah Masih Perlu?

Ada yang bilang bahwa menjemur bayi baik dilakukan karena bisa menyembuhkan penyakit kuning serta memastikannya mendapat vitamin D. Apakah ini benar? Yuk, baca penjelasannya di bawah ini.  Kulit Bayi Rentan Terbakar Sinar Ultraviolet Tentu Bunda sudah tahu kalau organ-organ di tubuh bayi baru lahir sebagian besar belum matang dan berfungsi dengan baik. Begitu juga dengan… Continue reading Menjemur Bayi Baru Lahir, Apakah Masih Perlu?