Menjamin kebersihan Si Kecil adalah wajib. Namun, dalam hal kebersihan telinga Si Kecil, keamanan juga perlu Bunda utamakan. Ada beberapa metode membersihkan telinga bayi. Bunda perlu mencari tahu mana yang paling aman dan membuat bayi nyaman sebelum melakukannya. Toleransi Jumlah Kotoran Telinga Membersihkan telinga bayi tidak semudah yang Bunda bayangkan. Membersihkan telinga bayi tidak seperti… Continue reading Perlukah Membersihkan Telinga Bayi Bagian Dalam?