Kesehatan janin tentu merupakan hal terpenting bagi Bunda dan Ayah yang sedang menantikan kelahiran. Namun, beberapa dari Bunda pasti merasakan kekhawatiran akan bayi yang dikandung, apalagi jika Bunda sudah mengharapkan kehamilan sejak lama. Memantau perkembangan bayi yang belum lahir ternyata bisa dilakukan loh, Bun. Tes ini dapat mengetahui kelainan atau cacat genetik yang terjadi pada… Continue reading Ketahui Kelainan Bayi Sejak di Kandungan dengan Tes NIPT