Serba-Serbi Membersihkan Lidah Bayi Mulut bayi sangat mungkin terinfeksi bakteri. Oleh karena itu, membersihkan lidah sejak dini, bisa meminimalisir masuknya bakteri dalam mulut. Membersihkan lidah bayi sangat simpel, Bunda hanya perlu menyiapkan kain bersih dan air hangat. Bersihkan dulu tangan Moms sampai bersih, kemudian bungkus jari Bunda dengan kain yang tersedia. Masukkan jari ke air… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-11
Category: Bulan 6
Daily Baby Month-6 Day-10
Bolehkah Busui Konsumsi Sushi? Berbeda dengan ibu hamil yang wajib berhati-hati dalam mengonsumsi sushi, Bunda menyusui diperbolehkan makan sushi. Hanya saja, Bunda harus menghindari jenis ikan yang banyak mengandung merkuri seperti hiu, swordfish, king makarel, tuna, yellowtail, dan tilefish. Karena, sangat mungkin merkuri bisa masuk di kandungan ASI. Ikan dengan kadar merkuri yang rendah dan… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-10
Daily Baby Month-6 Day-9
Perbedaan Pola Asuh yang Membuat Stres Berhadapan dengan orang tua sendiri, yang telah memiliki pengalaman mengurus anak memang tidak mudah. Kakek dan nenek pasti memiliki niat yang baik saat memberikan masukan dalam mengasuh si Kecil. Namun, bila memang kakek nenek sudah melampaui batas, silahkan Bunda mengingatkan akan batasan yang sesuai. Agar aturan pengasuhan anak jelas,… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-9
Daily Baby Month-6 Day-8
Perlukah Membuat Rutinitas bagi Bayi? Memenuhi semua kebutuhan bayi mulai dari makan, tidur, bermain bukanlah pekerjaan yang mudah. Apalagi, bayi belum mengenal pola yang teratur. Oleh karena itu sangat penting bagi Bunda untuk mulai membiasakan si Kecil melakukan aktivitas di waktu-waktu yang ditentukan. Selain memudahkan Bunda, membiasakan rutinitas juga membantu kebutuhan bayi terpenuhi untuk tumbuh… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-8
Daily Baby Month-6 Day-7
Pertimbangan Antara Menitipkan Anak di Keluarga atau Babysitter bagi Ibu Bekerja Menitipkan si Kecil pada keluarga lebih menenangkan karena si Kecil berada bersama orang terdekat. Ada beberapa hal yang perlu Bunda pertimbangkan antara menitipkan si Kecil pada babysitter atau pada keluarga pada saat Bunda bekerja. Menitipkan pada keluarga memang gratis, namun kedekatan dengan keluarga juga… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-7
Daily Baby Month-6 Day-6
Bayi Mengalami Bintik Merah yang Bernanah, Apakah termasuk Alergi? Kulit bayi ada bintik merahnya dan bernanah? Tidak perlu panik, Bunda. Erythema toxicum neonatorum (ETN) adalah gangguan kulit pada bayi baru lahir, yang ditandai dengan ruam kemerahan dan bruntusan di bagian di wajah, tubuh, lengan dan tungkai namun tidak pada bagian telapak. Bentuk kemerahannya hampir mirip… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-6
Daily Baby Month-6 Day-5
Apakah Bayi Prematur Harus Mengonsumsi Susu untuk BBLR? Bayi prematur adalah bayi yang lahir kurang dari usia kehamilan 37 minggu. Bayi prematur dikategorikan menjadi BBLR (Bayi Berat Lahir Rendah), jika berat lahir < 2500 gram, BBLSR (Bayi Berat Lahir Sangat Rendah), berat lahir 1000- <1500 gram, Bayi Berat Lahir Amat Sangat Rendah (BBLASR), bayi dengan… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-5
Daily Baby Month-6 Day-4
Mencubit Hidung Bayi Supaya Mancung Mencoba untuk memancungkan hidung bayi dengan mencubitnya? Percuma, Bunda! Bentuk hidung bayi terbentuk berdasarkan gen masing-masing bayi. Hidung bayi mulai terbentuk saat usia kehamilan tujuh hingga delapan minggu. Saat bayi lahir, hidung bayi seperti juga kepala berbentuk rata/pesek. Memijat, mencubit hidung bayi tidak akan berfungsi untuk membuat hidung bayi mancung.… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-4
Daily Baby Month-6 Day-3
Apakah Bayi 3 Bulan Bisa Tertular Cacar? Cacar air disebabkan oleh virus Varicella zoster. Cacar pada bayi dikatakan masih termasuk langka. Bayi umur 3 bulan bisa saja terkena cacar. Bila sudah timbul gelembung cacar air, berarti bayi sudah tertular 3-7 hari yang lalu, virus cacar air sudah berkembang biak dan menyebar keseluruh tubuh si Kecil.… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-3
Daily Baby Month-6 Day-2
Macam-macam Makanan untuk Memperlancar Produksi ASI Setiap harinya, Bunda membutuhkan 2500 kalori yang terdiri dari nutrisi seimbang yaitu kombinasi antara karbohidrat, protein, lemak, sayur, dan buah. Jenis makanan yang wajib Bunda konsumsi untuk kecukupan nutrisi yaitu ikan, daging, sayur dan buah-buahan, kacang-kacangan, dll. Selain itu, Bunda juga membutuhkan sumber zat besi dan kalsium. Sumber kalsium… Continue reading Daily Baby Month-6 Day-2