Bisakah Lahiran Normal Tanpa Jahitan?

Menantikan kelahiran bayi adalah saat yang paling ditunggu-tunggu semua ibu yang sedang hamil. Namun, di tengah-tengah perasaan excited, mungkin terselip juga perasaan takut menghadapi proses persalinan.  Banyak dari ibu yang mengharapkan proses kelahiran normal atau pervaginam. Namun, tentu saja, persalinan ini membutuhkan banyak usaha supaya bayi bisa dilahirkan dengan lancar. Salah satu tindakan yang paling… Continue reading Bisakah Lahiran Normal Tanpa Jahitan?

Apakah Operasi Caesar Ditanggung BPJS?

Setiap ibu pasti menginginkan anak yang dikandung lahir dengan sehat tanpa masalah. Namun, sebagian dari ibu hamil mungkin saja mengalami beberapa kondisi medis yang mengharuskan lahiran caesar saat hari H-nya tiba. Hal ini mungkin sudah dijelaskan oleh dokter kandungan jauh sebelum HPL. Karena memang ada beberapa kondisi medis yang membuat ibu hamil tidak bisa melahirkan… Continue reading Apakah Operasi Caesar Ditanggung BPJS?

Mitos atau Fakta: Melahirkan Bayi Perempuan Lebih Mudah

Proses melahirkan merupakan sebuah perjuangan yang harus dihadapi oleh setiap ibu. Rasa sakit saat melahirkan pun pastinya akan sulit dibayangkan oleh mereka yang belum pernah mengalaminya. Namun, apakah Bunda pernah mendengar anggapan bahwa melahirkan bayi perempuan lebih mudah daripada bayi laki-laki? Mitos atau Fakta? Sebuah penelitian dari Rumah Sakit San Cecilio Clinic mengungkapkan bahwa melahirkan… Continue reading Mitos atau Fakta: Melahirkan Bayi Perempuan Lebih Mudah

7 Fakta Operasi Caesar yang Tidak Banyak Diceritakan

Beberapa ibu mungkin harus melewati operasi caesar untuk melahirkan anaknya. Hal ini bisa terjadi karena beberapa alasan. Pertama, kondisi medis yang tidak memungkinkan Bunda untuk melahirkan anaknya lewat persalinan normal atau pervaginam. Kedua, saat proses persalinan, Bunda mungkin mengalami kesulitan sehingga proses operasi caesar diperlukan. Di luar itu, ada banyak alasan lain yang bisa membuat… Continue reading 7 Fakta Operasi Caesar yang Tidak Banyak Diceritakan

Penyebab dan Efek Bayi Lahir di Vakum

Saat Bunda melakukan persalinan pervaginam, dokter mungkin harus melakukan vakum untuk menarik keluar bayi dari jalan lahir. Hal ini dilakukan untuk mempercepat proses persalinan karena sebab satu dan lain hal. Vakum adalah alat medis berupa berbentuk cup atau cangkir bulat, berbahan dasar plastik yang lembut dengan pegangan yang nantinya pegangan tersebut disambungkan ke pompa vakum.… Continue reading Penyebab dan Efek Bayi Lahir di Vakum

Menggigil Setelah Melahirkan, Berbahayakah?

Setelah melewati proses persalinan pasti Bunda merasakan kebahagiaan serta rasa lega yang luar biasa. Namun, kebahagiaan ini dapat sedikit terganggu dengan beberapa gejala yang mungkin akan Bunda rasakan setelah persalinan, salah satunya adalah menggigil kedinginan. Ketika cuaca sedang tidak dingin, mungkin akan terasa aneh ketika Bunda merasa sangat kedinginan hingga menggigil setelah melahirkan. Hal ini… Continue reading Menggigil Setelah Melahirkan, Berbahayakah?

Cara Merawat Luka Jahitan Pasca Lahiran Normal

Pada persalinan normal, beberapa ibu terkadang perlu mendapatkan sayatan atau robekan pada area di sekitar vagina saat melahirkan. Sayatan ini wajar diberikan untuk memberi jalan bagi keluarnya bayi. Kadangkala dapat terjadi robekan secara spontan. Tentunya setelah itu Bunda akan mendapatkan jahitan untuk menutup area yang disayat atau robek tersebut. Area yang luka pasti terasa sakit… Continue reading Cara Merawat Luka Jahitan Pasca Lahiran Normal

Kenali Tanda-tanda Kontraksi Palsu Ini, Bun

Bunda, kontraksi adalah salah satu tanda umum bahwa Bunda akan menjalani suatu persalinan. Namun, kenyataannya tidak semua kontraksi harus diwaspadai sebagai tanda segera melahirkan. Ada yang dinamakan kontraksi palsu atau Braxton Hicks.  Braxton Hicks sering disebut juga persiapan untuk persalinan dan kesempatan bagi Bunda untuk melakukan latihan pernafasan. Namun, secara singkat kontraksi palsu adalah kontraksi… Continue reading Kenali Tanda-tanda Kontraksi Palsu Ini, Bun

Kenali Perbedaan Operasi Caesar Biasa dengan ERACS

Ketika kehamilan sudah mendekati HPL (Hari Perkiraan Lahir), Bunda pasti sudah mulai mencari tahu tentang metode lahiran yang ada. Setiap wanita tentu menginginkan lahiran secara normal. Namun, ada beberapa wanita mungkin memiliki kondisi yang tidak memungkinkan untuk lahiran secara normal sehingga harus melahirkan dengan operasi caesar atau sectio caesarea (SC). Ilmu teknologi kini makin maju… Continue reading Kenali Perbedaan Operasi Caesar Biasa dengan ERACS

Benarkah Bayi Baru Lahir Dilarang Dipisah dari Ibu?

Ada anggapan bahwa setelah melahirkan, karena kondisi ibu yang lelah atau alasan lainnya, maka bayi baru lahir dipisah dari ibu selama beberapa waktu. Apakah hal ini diperbolehkan? Berikut penjelasannya. Bunda dan Bayi Harus Bersama Bila tanpa ada alasan medis yang kuat, bayi baru lahir dipisah dari ibu adalah hal yang sangat tidak disarankan. Ini adalah… Continue reading Benarkah Bayi Baru Lahir Dilarang Dipisah dari Ibu?