Waspada Konsumsi Kafein Berlebihan dan Efeknya pada Janin

Jika Bunda mendengar minuman mengandung kafein mungkin yang lebih sering muncul di kepala adalah kopi. Namun kafein tidak hanya ada di dalam kopi lho, Bun. Kafein bisa ditemukan dalam teh, minuman kemasan, cokelat, bahkan beberapa obat pereda sakit kepala. Pertanyaannya adalah, bolehkah ibu hamil mengonsumsi kafein? Jawabannya, boleh saja, Bunda. Namun Bunda tetap harus memerhatikan… Continue reading Waspada Konsumsi Kafein Berlebihan dan Efeknya pada Janin