Kapan Kelamin Janin Terbentuk Sempurna? Ini Tahapannya, Bun

Bagi sebagian orangtua, bagian paling seru dalam kehamilan adalah mengetahui kelamin janin. Bagaimana perkembangan kelamin janin laki-laki dan perempuan? Temukan jawabannya di sini, Bunda. Faktor yang Memengaruhi Jenis Kelamin Kelamin adalah organ yang membedakan laki-laki dan perempuan. Laki-laki memiliki penis, sementara ada vagina pada perempuan.  Secara ilmiah diketahui bahwa kelamin ditentukan berdasarkan komposisi kromosom seks… Continue reading Kapan Kelamin Janin Terbentuk Sempurna? Ini Tahapannya, Bun

Waspadai Fimosis, yang Mengincar Bayi Laki-Laki Bunda

Bunda yang punya anak laki-laki, perlu mewaspadai bila terjadi fimosis pada bayi. Ketahui lebih jauh tentang fimosis melalui paparan berikut ini.  Apa Itu Fimosis? Fimosis adalah sebuah kondisi di mana kulit kulup pada penis (kulit yang menutupi ujung penis) tidak dapat ditarik ke belakang dari kepala penis karena terlalu ketat. Kondisi kulit yang terlalu ketat… Continue reading Waspadai Fimosis, yang Mengincar Bayi Laki-Laki Bunda

Bayi Menangis Setiap Pipis? Kenali Gejala ISK

Bayi menangis setiap kali buang air kecil? Waspada terhadap Infeksi Saluran Kemih (ISK) pada Si Kecil, Bun! Walau normal terjadi pada bayi, ISK akan berdampak pada ginjal bila tidak segera ditangani. Definisi Infeksi Saluran Kemih Infeksi saluran kemih (ISK) adalah salah satu penyakit infeksi yang sering terjadi pada anak selain infeksi saluran napas atas dan… Continue reading Bayi Menangis Setiap Pipis? Kenali Gejala ISK

Secara Medis, Perlukah Sunat Bayi Perempuan Dilakukan?

Topik tentang sunat bayi perempuan masih menjadi kontroversi. Kalangan medis menilai praktik ini tidak membawa manfaat, bahkan dapat membahayakan bagi bayi perempuan, sehingga tidak memiliki alasan untuk dilakukan secara medis. Namun tradisi budaya dan agama membuat praktik ini masih banyak dilakukan di berbagai belahan dunia. Sunat Bayi Perempuan, Apa yang Dilakukan? Menurut WHO, sunat perempuan… Continue reading Secara Medis, Perlukah Sunat Bayi Perempuan Dilakukan?