Inilah Batas Telat Haid Tanda Hamil yang Perlu Diketahui

Batas telat haid tanda hamil perlu diketahui guna menentukan waktu yang tepat untuk melakukan tes kehamilan secara mandiri. Tes kehamilan bisa memberikan hasil yang lebih akurat apabila batas telat haid diketahui. Telat haid merupakan salah satu tanda kehamilan yang biasanya paling awal disadari oleh wanita, apalagi jika siklus haidnya normal. Namun, telat haid tidak selalu… Continue reading Inilah Batas Telat Haid Tanda Hamil yang Perlu Diketahui

Hasil Testpack Negatif Tapi Belum Haid, Apa Penyebabnya?

Saat haid datang terlambat, Bunda mungkin langsung melakukan tes kehamilan tapi ternyata hasilnya negatif. Namun pada bulan selanjutnya, kok, Bunda belum haid juga, ya? Ini yang kemungkinan terjadi saat hasil tes menggunakan testpack negatif tapi belum haid. Tes Kehamilan Menggunakan Testpack Ada berbagai bentuk tes kehamilan yang dapat Bunda gunakan untuk memastikan Bunda hamil atau… Continue reading Hasil Testpack Negatif Tapi Belum Haid, Apa Penyebabnya?

Kapan Kehamilan Mulai Terdeteksi? Kenali Tanda-Tandanya

Ada sebuah misteri yang kerap dipertanyakan oleh para Bunda: kapan sebenarnya kehamilan sudah bisa terdeteksi? Berikut ini adalah beberapa cara untuk mendeteksinya yang penting untuk diketahui. Tidak Selalu Bergejala Kehamilan adalah sebuah proses panjang di mana sel telur yang sudah matang berhasil dibuahi oleh sperma dan membentuk sel baru yang disebut janin. Selama sembilan bulan… Continue reading Kapan Kehamilan Mulai Terdeteksi? Kenali Tanda-Tandanya

Begini Bun, Cara Mengecek Kehamilan dengan Tespek

Saat mengetahui haid terlambat, Bunda tentu segera menduga ini adalah pertanda kehamilan. Berikut ini adalah cara mengecek kehamilan dengan tespek yang mudah untuk Bunda ikuti. Mengenal Alat Uji Kehamilan Rumahan Alat uji kehamilan rumahan atau yang lebih umum disebut tespek (test pack) adalah perangkat yang bisa dibeli bebas di apotek maupun mini market. Alat ini… Continue reading Begini Bun, Cara Mengecek Kehamilan dengan Tespek

Telat Haid Lama? Ini Penyebabnya

Ada kalanya siklus haid tidak terjadi sebagaimana normalnya, yaitu setiap bulan. Mengapa bisa telat haid lama? Apakah ini pertanda kehamilan atau gejala penyakit? Cek jawabannya pada penjelasan berikut ini. Mengapa Terjadi Haid? Normalnya, haid akan terjadi setiap siklus 20-30 hari, berupa perdarahan yang keluar melalui vagina, karena peluruhan dinding rahim.  Pada siklus menstruasi, hormon-hormon di… Continue reading Telat Haid Lama? Ini Penyebabnya