Makan Kacang Merah Saat Hamil, Ketahui Beragam Manfaatnya

Mengonsumsi kacang merah saat hamil sangat disarankan lho, Bun. Hal ini karena kacang merah memberikan beragam manfaat, mulai dari mencegah anemia, mengatasi dan mencegah sembelit, menambah energi, hingga mendukung perkembangan saraf dan otak janin. Kacang merah (Phaseolus vulgaris) memiliki kandungan nutrisi yang melimpah, seperti protein, karbohidrat, vitamin B, vitamin C, dan serat. Selain itu, kacang… Continue reading Makan Kacang Merah Saat Hamil, Ketahui Beragam Manfaatnya

5 Manfaat Daun Singkong untuk Ibu Hamil yang Jarang Diketahui

Daun singkong untuk ibu hamil ternyata menyimpan segudang manfaat. Soalnya, sayuran ini memiliki kandungan vitamin, protein, mineral, dan asam amino yang baik untuk tubuh. Nah, berkat kandungan nutrisi tersebut, daun singkong bisa dijadikan sebagai alternatif sayuran sebagai menu makan harian selama hamil. Manfaat Daun Singkong untuk Ibu Hamil Berikut ini adalah beberapa manfaat daun singkong… Continue reading 5 Manfaat Daun Singkong untuk Ibu Hamil yang Jarang Diketahui