Perubahan payudara saat hamil akan terjadi seiring bertambahnya usia kehamilan. Kondisi ini tidak berbahaya, tetapi terkadang bisa membuat Bunda merasa kurang nyaman. Meski begitu, perubahan payudara saat hamil bisa menjadi penanda bahwa tubuh Bunda sedang mempersiapkan diri untuk proses menyusui. Perubahan payudara saat hamil merupakan hal yang normal terjadi kok, Bun. Kondisi ini terjadi karena… Continue reading Perubahan Payudara Saat Hamil yang Perlu Bunda Ketahui
Category: Kehamilan yang Sehat
Begini Perbedaan Nyeri Payudara Haid dan Hamil
Sudah tahu perbedaan nyeri payudara haid dan hamil belum? Kedua rasa nyeri ini memang sering membuat bingung karena sangat mirip satu sama lain. Namun, sebenarnya ada bedanya, lho. Nah, mengetahui perbedaannya bisa membantumu menentukan apakah nyeri yang dirasakan adalah tanda hamil atau tanda akan haid. Nyeri payudara merupakan salah satu keluhan yang bisa muncul pada… Continue reading Begini Perbedaan Nyeri Payudara Haid dan Hamil
Larangan Hamil 7 Bulan yang Perlu Diketahui
Larangan hamil 7 bulan penting untuk diketahui dan dihindari selama kehamilan. Hal ini bertujuan agar Bunda dan Si Kecil tetap sehat hingga menjelang persalinan. Dengan menjauhi berbagai larangan ini, risiko Bunda untuk terkena berbagai komplikasi kehamilan, seperti preeklamsia atau persalinan prematur, juga bisa berkurang, lho. Wah, tidak terasa ya Bunda sudah hamil 7 bulan. Pada… Continue reading Larangan Hamil 7 Bulan yang Perlu Diketahui
Punggung Sakit Saat Hamil, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
Punggung sakit saat hamil adalah hal yang lumayan lumrah terjadi. Walau terasa mengganggu, keluhan ini biasanya tidak berbahaya, kok, Bunda. Namun, jika merasa risih karena punggung sakit, Bunda bisa mencoba beberapa cara untuk mengatasinya. Punggung sakit saat hamil bisa muncul sejak awal kehamilan. Namun, kondisi ini biasanya akan makin terasa ketika usia kehamilan memasuki trimester… Continue reading Punggung Sakit Saat Hamil, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
CDR untuk Ibu Hamil, Ini Manfaatnya
CDR untuk ibu hamil disarankan karena suplemen yang mengandung kalsium diperlukan untuk memastikan tercukupinya asupan kalsium bagi ibu hamil. Konsumsi suplemen ini juga dapat mengoptimalkan tumbuh kembang janin. Selama kehamilan, Bunda membutuhkan asupan nutrisi yang lebih banyak daripada sebelumnya. Tak hanya dari makanan, ibu hamil juga dianjurkan untuk mengonsumsi suplemen tambahan, seperti CDR maupun suplemen… Continue reading CDR untuk Ibu Hamil, Ini Manfaatnya
Sangobion untuk Ibu Hamil, Ini Manfaat dan Keamanannya
Sangobion untuk ibu hamil diperlukan untuk mencegah dan mengatasi anemia defisiensi besi selama kehamilan. Selain itu, sangobion juga bisa membuat tubuh Bunda lebih sehat, berenergi, dan terhindar dari kekurangan zat besi, lho. Oleh karena itu, yuk, ketahui lebih banyak tentang suplemen penambah darah ini. Ibu hamil berisiko mengalami anemia, yakni kondisi ketika tubuh kekurangan sel… Continue reading Sangobion untuk Ibu Hamil, Ini Manfaat dan Keamanannya
Silex untuk Ibu Hamil, Amankah Penggunaannya?
Silex untuk ibu hamil merupakan salah satu obat yang sering digunakan mengatasi pilek dan batuk. Obat ini banyak dipilih karena terbuat dari bahan-bahan herbal sehingga dianggap aman untuk dikonsumsi ibu hamil. Namun, apakah Silex aman dipakai oleh ibu hamil guna mengatasi batuk? Batuk dan pilek saat hamil sebenarnya bisa hilang dengan sendirinya, kok, Bun. Namun,… Continue reading Silex untuk Ibu Hamil, Amankah Penggunaannya?
Vagina Gatal Saat Hamil, Ketahui Berbagai Penyebabnya
Vagina gatal saat hamil merupakan keluhan yang kerap dialami. Biasanya, keluhan ini disebabkan oleh perubahan hormon selama hamil yang memang normal terjadi. Namun, terkadang keluhan vagina gatal saat hamil juga bisa disebabkan oleh kondisi medis tertentu. Yuk, ketahui apa saja penyebabnya, Bun! Meski umumnya normal, vagina gatal saat hamil bisa membuat Bunda merasa tidak nyaman.… Continue reading Vagina Gatal Saat Hamil, Ketahui Berbagai Penyebabnya
Janin Tidak Berkembang Apakah Perut Tetap Membesar? Ini Jawabannya
Janin tidak berkembang apakah perut tetap membesar sering menjadi pertanyaan para ibu, terutama yang mengalaminya. Alasannya, pada kondisi tersebut, janin mengalami kegagalan tumbuh dan berkembang, sehingga ukurannya lebih kecil daripada ukuran ideal di usia kehamilannya. Lantas, apabila ukuran janin lebih kecil, apakah perut ibu hamil tetap membesar? Nah, ketahui faktanya di sini yuk, Bun. Ketahui… Continue reading Janin Tidak Berkembang Apakah Perut Tetap Membesar? Ini Jawabannya
Inilah Buah untuk Menyembuhkan Batuk pada Ibu Hamil
Ada berbagai buah untuk menyembuhkan batuk pada ibu hamil yang bisa dikonsumsi. Mengingat Bunda tidak boleh sembarangan minum obat selama mengandung, buah-buahan ini bisa menjadi pilihan yang tepat bagi Bunda untuk meredakan batuk secara aman. Yuk, ketahui apa saja buah-buahannya, Bun! Batuk saat hamil umumnya bukan merupakan kondisi yang serius, kok, Bun. Namun, keluhan ini… Continue reading Inilah Buah untuk Menyembuhkan Batuk pada Ibu Hamil