Campak mungkin terdengar familiar bagi sebagian orang. Namun, tahukah Bunda bahwa campak dapat berakibat fatal, terutama bagi bayi? Oleh karena itu, mengetahui ciri-ciri campak pada bayi adalah wajib, agar terhindar dari risiko yang lebih buruk. Apa Itu Campak? Di Indonesia, campak sudah cukup dikenal. Dianggap sebagai penyakit biasa, tidak banyak yang tahu kalau campak dapat… Continue reading Mengenali Ciri-Ciri Campak pada Bayi
Tag: Penyakit Menular
Ingin Menggunakan Jasa Donor ASI? Perhatikan Ini!
Produksi ASI yang dihasilkan tiap ibu berbeda. Sebagian Bunda memiliki kondisi tertentu sehingga tidak bisa menyusui langsung, sehingga memerlukan donor ASI untuk mencukupi kebutuhan bayi. Agar segala sesuatu lancar saat menggunakan bantuan ini, ikuti yuk panduan memilih donor ASI berikut! Alasan Menggunakan Donor ASI Praktek donor ASI sudah menjadi hal yang lumrah. Apalagi di zaman… Continue reading Ingin Menggunakan Jasa Donor ASI? Perhatikan Ini!
Waspada Berhubungan Intim Saat Alami Ini Ketika Hamil
Banyak terjadi, saat dinyatakan hamil, beberapa ibu (dan juga ayah) menghindari hubungan seks, karena takut melukai janin. Padahal, berhubungan seks tidak dilarang selama hamil, selama tetap mengikuti aturan main yang aman. Seperti apa panduan berhubungan saat hamil yang aman bagi janin dan tentu saja nyaman bagi Bunda? Aturan Main dalam Berhubungan Saat Hamil Selama hamil,… Continue reading Waspada Berhubungan Intim Saat Alami Ini Ketika Hamil
Ini Waktu yang Tepat Suntik KB Setelah Melahirkan
Bolehkah berhubungan intim setelahnya?
Syarat KB Steril: Simpel Tapi Harus Serius Dipertimbangkan
Pertimbangkan segala hal sebelum memilih metode KB ini.
Mengapa Perlu Melakukan Pap Smear Saat Hamil
Dan kapan sebaiknya melakukannya.
Ini Vaksin yang Perlu Didapatkan Sebelum dan Selama Hamil
Konsultasi dengan dokter sebelum melakukan vaksinasi.
Haruskah Panik Saat Alami Keputihan Ketika Hamil?
Beda warna, beda makna.
Ini yang Harus Bunda Lakukan Saat Air Ketuban Pecah
Catat baik-baik, ya Bun!
Panduan Lengkap Berhubungan Seks Saat Hamil
Agar tetap mesra dengan pasangan!