Amankah Santan untuk MPASI? Ini Jawabannya, Bun

Si Kecil sudah masuk masa MPASI? Pasti banyak makanan yang ingin diperkenalkan oleh Bunda, termasuk santan. Namun, amankah santan untuk MPASI? Bagaimana cara amannya? Simak penjelasan ini. Kandungan Nutrisi Santan Santan adalah hasil perasan daging buah kelapa yang sudah diparut. Cairannya berwarna putih kental dengan cita rasa gurih dan creamy. Santan banyak digunakan dalam bahan… Continue reading Amankah Santan untuk MPASI? Ini Jawabannya, Bun

Menyusui Balita Lebih dari Dua Tahun, Wajarkah?

Bunda berhasil memberikan ASI eksklusif kepada Si Kecil sampai usia dua tahun? Jempol buat Bunda! Lalu, bagaimana bila anak tetap menuntut minum ASI padahal anak sudah cukup besar? Apakah sebaiknya ibu menuruti keinginan anak? Atau sudah saatnya Ibu menyapih Si Kecil? Anjuran Menyusui Balita Badan Kesehatan Dunia dan American Academy of Pediatrics (AAP) merekomendasikan menyusui… Continue reading Menyusui Balita Lebih dari Dua Tahun, Wajarkah?

Begini Cara Mengatasi Bayi yang Kemasukan Bulu Mata

Tidak tega rasanya melihat si Kecil kemasukan bulu mata atau kelilipan. Penjelasan berikut ini mungkin dapat membantu Bunda dalam mengatasi si Kecil yang kelilipan. Apa itu Corpus Alienum? Menurut pengertiannya corpus alienum adalah benda asing yang masuk ke dalam tubuh. Mata adalah salah satu organ yang cukup rentan mengalami corpus alienum ini atau yang lazim… Continue reading Begini Cara Mengatasi Bayi yang Kemasukan Bulu Mata

Kok Bisa ASI Mengering Padahal Masih Menyusui?

Mungkin ada Bunda yang mengalami suplai ASI menurun drastis padahal Bunda masih menyusui. Wajar jika Bunda kemudian bingung dan khawatir si Kecil tidak akan mendapatkan ASI yang cukup. Apa yang harus dilakukan saat ASI mengering? Penyebab Produksi ASI Ibu Menyusui Menurun Kekhawatiran mengenai apakah Bunda bisa memproduksi ASI yang mencukupi kebutuhan si Kecil umumnya sudah… Continue reading Kok Bisa ASI Mengering Padahal Masih Menyusui?

Bolehkah Bayi Tidur Tengkurap?

Bicara soal posisi tidur si Kecil, seluruh pakar ibu dan anak bersepakat bahwa tidur telentang adalah yang terbaik. Mengapa ini penting? Lalu, bolehkah bayi tidur tengkurap? Ikuti penjelasan berikut ya, Bun. Berbagai Posisi Tidur Bayi Gerak tubuh si Kecil yang baru lahir sangat terbatas, karena itu posisinya jarang berubah terutama saat tidur. Namun saat ia… Continue reading Bolehkah Bayi Tidur Tengkurap?

Relaktasi Menyusui, Bagaimana Caranya?

Banyak situasi dan kondisi yang kadang menyebabkan periode menyusui menjadi terganggu dan proses menyusui terhenti sementara. Setelah kondisi memungkinkan, Bunda kemudian memutuskan ingin menyusui kembali atau relaktasi menyusui.  Bagaimana cara melakukan relaktasi menyusui? Berikut paparannya.  Apa Itu Relaktasi Menyusui? Relaktasi menyusui adalah sebuah proses yang dapat membantu Bunda kembali menyusui, setelah terhentinya produksi ASI atau… Continue reading Relaktasi Menyusui, Bagaimana Caranya?

Ini Alasan Kenapa Bayi Sering Gumoh

Mungkin Bunda khawatir saat melihat ada susu atau makanan yang keluar setelah dikonsumsi bayi. Orang-orang menyebutnya dengan bayi sedang gumoh. Ketahui penyebab kenapa bayi sering gumoh agar Bunda tahu apa yang harus dilakukan ketika hal itu terjadi. Kenapa Bayi Sering Gumoh? Gumoh adalah keluarnya cairan, susu, atau makanan yang baru saja ditelan. Bayi mengalami refluks… Continue reading Ini Alasan Kenapa Bayi Sering Gumoh

Perlukah Membersihkan Telinga Bayi Bagian Dalam?

Menjamin kebersihan Si Kecil adalah wajib. Namun, dalam hal kebersihan telinga Si Kecil, keamanan juga perlu Bunda utamakan. Ada beberapa metode membersihkan telinga bayi. Bunda perlu mencari tahu mana yang paling aman dan membuat bayi nyaman sebelum melakukannya. Toleransi Jumlah Kotoran Telinga Membersihkan telinga bayi tidak semudah yang Bunda bayangkan. Membersihkan telinga bayi tidak seperti… Continue reading Perlukah Membersihkan Telinga Bayi Bagian Dalam?

Alasan Bayi Suka Mengempeng Puting dan Cara Mengatasinya

Si Kecil yang sedang masa menyusu punya kebiasaan baru: mengempeng puting. Alasannya kenapa ya, Bun? dan apakah bayi mengempeng puting perlu dihentikan? Apa Itu Mengempeng Puting? Mengempeng puting adalah kebiasaan yang dilakukan bayi untuk mencari kenyamanan. Saat melakukan, biasanya si Kecil tidak mau segera melepas puting Bunda setelah menyusu. Ia terus saja mengisap puting Bunda… Continue reading Alasan Bayi Suka Mengempeng Puting dan Cara Mengatasinya

Tips Merangsang Pertumbuhan Gigi Bayi

Kesehatan gigi Si Kecil sama pentingnya dengan kesehatan tubuh lainnya. Bila pertumbuhan gigi terhambat, maka asupan nutrisi Si Kecil juga bisa terganggu. Lalu, bagaimana cara merangsang pertumbuhan gigi bayi agar dapat tumbuh normal? Kapan Bayi Tumbuh Gigi? Tahukan Bunda bahwa pertumbuhan gigi bayi sebenarnya telah dimulai sejak ia masih di dalam kandungan?  Pertumbuhan yang dimaksud… Continue reading Tips Merangsang Pertumbuhan Gigi Bayi