Bunda, Ini Manfaat Susu Almond untuk Ibu Hamil

Selama ini, susu yang terbuat dari kacang almond biasa dianjurkan untuk dikonsumsi rutin oleh ibu menyusui karena dapat membantu meningkatkan produksi ASI. Bagaimana dengan manfaat susu almond untuk ibu hamil, apakah sama besarnya dengan untuk ibu menyusui? Susu Almond dan Kandungan Nutrisinya Di Indonesia, susu berbahan dasar tumbuhan yang paling banyak dikonsumsi adalah susu kedelai.… Continue reading Bunda, Ini Manfaat Susu Almond untuk Ibu Hamil

Berbagai Manfaat Alpukat untuk Ibu Hamil

Lebih selektif dalam memilih makanan yang masuk ke tubuh Bunda saat sedang hamil memang sudah seharusnya dilakukan. Alpukat menjadi salah satu buah memiliki banyak manfaat alpukat untuk ibu hamil.  Kandungan Nutrisi dalam Alpukat Tak banyak jenis sayuran dan buah-buahan yang memiliki kandungan nutrisi memadai untuk ibu hamil dan ibu menyusui. Dari yang sedikit ini, alpukat… Continue reading Berbagai Manfaat Alpukat untuk Ibu Hamil

Ini Manfaat Susu Untuk Awal Kehamilan

Mengetahui kehamilan lebih dini membuat Bunda bisa membuat perencanaan kehamilan sejak awal, termasuk asupan nutrisi untuk Bunda dan bayi. Konsumsi susu untuk awal kehamilan bisa Bunda lakukan untuk memastikan kebutuhan nutrisi Bunda tercukupi sejak awal. Kebutuhan Nutrisi pada Awal Kehamilan Berbagai perubahan pada tubuh Bunda pada awal kehamilan sering kali membuat Bunda kehilangan nafsu makan. … Continue reading Ini Manfaat Susu Untuk Awal Kehamilan

Daftar Lengkap Cemilan Sehat Untuk Ibu Hamil

Saat hamil, Bunda perlu mencukupi kebutuhan nutrisi dengan makanan sehat. Cemilan juga harus sehat, Bun. Apa saja cemilannya? Ini dia, daftar cemilan sehat untuk ibu hamil. Pentingnya Cemilan untuk Ibu Hamil Cemilan adalah makanan kecil yang dinikmati di antara waktu makan. Untuk ibu hamil, cemilan penting asal yang sehat.  Manfaat cemilan untuk ibu hamil di… Continue reading Daftar Lengkap Cemilan Sehat Untuk Ibu Hamil

6 Manfaat Kelengkeng untuk Ibu Hamil

Bunda yang sedang hamil disarankan untuk banyak makan buah dan sayur segar. Kelengkeng adalah pilihan buah yang baik untuk ibu hamil. Apa saja manfaatnya? Nutrisi dalam Buah Kelengkeng Kita tentu sangat familiar dengan buah kelengkeng. Buah ini adalah salah satu jenis buah tropis yang populer di Asia.  Nama lain dari kelengkeng adalah lengkeng, longan, atau… Continue reading 6 Manfaat Kelengkeng untuk Ibu Hamil

Bunda, Ini Daftar Ikan yang Baik Untuk Kecerdasan Anak

Ikan adalah sumber protein hewani yang kaya nutrisi. Dan tahukah Bunda kalau ikan baik untuk kecerdasan si Kecil? Yuk, cari tahu jenis ikan yang baik untuk kecerdasan anak dan juga cara memperkenalkannya saat masa MPASI. Kandungan Ikan dan Manfaatnya Untuk Anak Ikan, baik air tawar maupun laut, mengandung banyak protein, asam lemak, juga asam folat.… Continue reading Bunda, Ini Daftar Ikan yang Baik Untuk Kecerdasan Anak

Ini Daftar Mikronutrien yang Penting Untuk Ibu Hamil

Selama hamil, bukan hanya makronutrien saja yang perlu terpenuhi, mikronutrien pun punya peran penting untuk memastikan kondisi janin tetap sehat. Pahami pentingnya mikronutrien untuk ibu hamil dan jenis-jenisnya melalui bahasan berikut.  Pengertian Mikronutrien Mikronutrien adalah beragam vitamin dan mineral yang meskipun jumlahnya kecil, namun dapat mendukung kondisi tubuh dan selalu dibutuhkan oleh manusia.  Mikronutrien sangat… Continue reading Ini Daftar Mikronutrien yang Penting Untuk Ibu Hamil

Ini Cara Mengetahui Ciri Janin Ada Dalam Perut

Bunda yang telah merencanakan kelahiran, pastinya was-was apakah usahanya berhasil atau tidak. Beberapa tanda kehamilan dapat Bunda rasakan beberapa minggu setelah pembuahan. Bila Bunda mengalami beberapa tanda kehamilan, itulah ciri janin ada dalam perut. Bagaimana lagi cara mengetahui kehamilan? Memahami Proses Reproduksi Tubuh Setiap bulan, tubuh Bunda menjalani siklus reproduksi. Siklus ini ditandai dengan munculnya … Continue reading Ini Cara Mengetahui Ciri Janin Ada Dalam Perut

6 Manfaat Nangka Untuk Ibu Hamil

Di negara tropis, kita punya banyak buah-buahan yang rasanya enak. Salah satunya nangka. Apakah Bunda salah satu penggemar berat buah ini? Namun saat hamil, muncul pertanyaan: amankah nangka untuk ibu hamil?  Yuk, cek jawaban dan dapatkan info tentang manfaat nangka untuk ibu hamil dan cara aman mengonsumsinya.  Nangka Kaya Nutrisi Nangka adalah buah yang cukup… Continue reading 6 Manfaat Nangka Untuk Ibu Hamil

Apakah Boleh Makan Daging Kambing Saat Menyusui?

Bunda yang sedang menyusui, mungkin diingatkan untuk tidak makan daging kambing. Ini mitos atau fakta ya, Bun? Lalu adakah aturan yang aman untuk menyusui makan daging kambing? Ikuti penjelasannya berikut ini. Boleh Makan Apa Saja Anggapan bahwa daging kambing tidak boleh dinikmati oleh Bunda yang sedang menyusui ini mitos belaka ya, Bun. Sebagaimana sumber protein… Continue reading Apakah Boleh Makan Daging Kambing Saat Menyusui?