Cara Mengenali dan Mengatasi Sembelit Pada Anak

Sembelit pada anak lumrah terjadi. Jadi ibu tidak perlu khawatir bila anak tiba-tiba susah buang air besar. Walaupun merupakan hal yang normal, sembelit membuat anak menjadi tidak nyaman, bahkan menyakitkan dan membuat trauma. Bagaimana mengatasi sembelit pada anak dan bagaimana pencegahannya?  Penyebab Sembelit pada Anak Sembelit merupakan gangguan pencernaan yang sering terjadi pada anak. Sekitar… Continue reading Cara Mengenali dan Mengatasi Sembelit Pada Anak

6 Manfaat Kelengkeng untuk Ibu Hamil

Bunda yang sedang hamil disarankan untuk banyak makan buah dan sayur segar. Kelengkeng adalah pilihan buah yang baik untuk ibu hamil. Apa saja manfaatnya? Nutrisi dalam Buah Kelengkeng Kita tentu sangat familiar dengan buah kelengkeng. Buah ini adalah salah satu jenis buah tropis yang populer di Asia.  Nama lain dari kelengkeng adalah lengkeng, longan, atau… Continue reading 6 Manfaat Kelengkeng untuk Ibu Hamil

Ini 6 Manfaat Jeruk Untuk Ibu Hamil

Jeruk adalah salah satu buah yang paling dikenal dan banyak dijual di pasar di Indonesia. Jeruk juga banyak disukai orang karena rasanya yang segar. Jeruk juga dikenal karena mengandung banyak vitamin C. Namun, benarkah hanya vitamin C yang terkandung pada jeruk? Adakah manfaat jeruk untuk ibu hamil yang lain? Yuk, temukan jawabannya di bawah ini,… Continue reading Ini 6 Manfaat Jeruk Untuk Ibu Hamil

Ini Cara Mengetahui Ciri Janin Ada Dalam Perut

Bunda yang telah merencanakan kelahiran, pastinya was-was apakah usahanya berhasil atau tidak. Beberapa tanda kehamilan dapat Bunda rasakan beberapa minggu setelah pembuahan. Bila Bunda mengalami beberapa tanda kehamilan, itulah ciri janin ada dalam perut. Bagaimana lagi cara mengetahui kehamilan? Memahami Proses Reproduksi Tubuh Setiap bulan, tubuh Bunda menjalani siklus reproduksi. Siklus ini ditandai dengan munculnya … Continue reading Ini Cara Mengetahui Ciri Janin Ada Dalam Perut

Ini Manfaat Kacang Hijau Bagi Bunda Hamil

Di Indonesia, sering kali dijumpai ibu hamil yang rutin mengonsumsi bubur kacang hijau sehari-hari, karena dipercaya dapat membuat bayi terlahir dengan rambut yang lebat. Namun, apa sebenarnya apa saja manfaat kacang hijau untuk ibu hamil? Kacang Hijau dan Kandungan Nutrisinya Walau namanya kacang hijau, tapi pangan ini sebenarnya masuk kelompok pulse, yaitu biji-bijian kering (dari… Continue reading Ini Manfaat Kacang Hijau Bagi Bunda Hamil

10 Manfaat Buah Semangka Untuk Ibu Hamil

Asupan nutrisi penting bagi kehamilan. Agar dapat merasakan manfaat dari berbagai sumber makanan, Bunda perlu terus-menerus menambah informasi mengenai  sumber makanan apa yang bermanfaat untuk kehamilan, termasuk kandungan dalam buah semangka. Apa saja manfaat semangka untuk ibu hamil? Yuk, cari tahu, Bunda! Kandungan Semangka Buah berwarna merah dengan biji kecil hitam ini sangat populer di… Continue reading 10 Manfaat Buah Semangka Untuk Ibu Hamil

Mitos vs Fakta: Makan Timun Saat Hamil Berbahaya?

Ada begitu banyak mitos yang berhubungan dengan jenis makanan yang dianggap berbahaya untuk ibu hamil. Apakah makan timun saat hamil berbahaya? Bagaimana faktanya? Temukan jawabannya di sini. Manfaat Timun untuk Tubuh Seperti yang sudah diketahui, bahwa saat hamil Bunda perlu mengonsumsi makanan-makanan yang kaya nutrisi karena dapat membantu perkembangan janin di dalam kandungan. Sayuran segar… Continue reading Mitos vs Fakta: Makan Timun Saat Hamil Berbahaya?

Bolehkah Ibu Hamil Makan Jengkol?

Jengkol adalah hidangan favorit untuk sebagian orang karena rasanya yang unik. Namun bolehkah ibu hamil makan jengkol dan adakah manfaatnya? Baca terus penjelasan berikut ini ya, Bun. Kandungan Nutrisi Jengkol Jengkol atau yang dalam nama Latinnya adalah Archidendron pauciflorum merupakan tanaman jenis polong-polongan (Fabaceae) yang lazim dijadikan bahan pangan oleh masyarakat Indonesia.  Meski banyak yang… Continue reading Bolehkah Ibu Hamil Makan Jengkol?

Feses Hitam Saat Hamil, Kenapa Bisa Terjadi?

Perubahan buang air besar (BAB) saat hamil merupakan hal yang wajar. Salah satu penyebabnya adalah perubahan hormon yang terjadi selama kehamilan. Warna feses hitam saat hamil juga dapat terjadi akibat berbagai penyebab, termasuk konsumsi suplemen dan pendarahan di saluran pencernaan bagian atas. Perubahan Warna Feses saat Hamil Bunda mungkin kaget saat melihat feses berubah warna… Continue reading Feses Hitam Saat Hamil, Kenapa Bisa Terjadi?

Ini Manfaat Pare untuk Ibu Menyusui

Jika dicatat, akan ada satu daftar panjang berisi makanan yang disebut dapat membantu memperlancar produksi ASI ibu menyusui. Salah satunya adalah pare. Namun, apakah manfaat pare untuk ibu menyusui ini benar atau hanya mitos, ya?  Kandungan Nutrisi dalam Pare Walau sering dijadikan bahan masakan sayuran, tapi pare sebenarnya adalah sejenis buah-buahan labu. Pare umum ditemui… Continue reading Ini Manfaat Pare untuk Ibu Menyusui