Bolehkah Bayi Tidur Tengkurap?

Bicara soal posisi tidur si Kecil, seluruh pakar ibu dan anak bersepakat bahwa tidur telentang adalah yang terbaik. Mengapa ini penting? Lalu, bolehkah bayi tidur tengkurap? Ikuti penjelasan berikut ya, Bun. Berbagai Posisi Tidur Bayi Gerak tubuh si Kecil yang baru lahir sangat terbatas, karena itu posisinya jarang berubah terutama saat tidur. Namun saat ia… Continue reading Bolehkah Bayi Tidur Tengkurap?

Bunda, Kenali Bentuk Kepala Bayi yang Normal

Banyak bayi yang baru lahir memiliki bentuk kepala yang tidak seimbang. Apakah ini merupakan indikasi masalah tertentu? Dan sebenarnya, bagaimana bentuk kepala bayi normal? Ketahui penyebabnya dan kapan Bunda perlu memeriksakan si Kecil ke dokter.  Bentuk Kepala Saat Lahir Saat dilahirkan dan beberapa minggu setelahnya, mungkin bentuk kepala si Kecil tidak terlihat bulat sempurna sebagaimana… Continue reading Bunda, Kenali Bentuk Kepala Bayi yang Normal

Ini Alasan Kenapa Bayi Sering Gumoh

Mungkin Bunda khawatir saat melihat ada susu atau makanan yang keluar setelah dikonsumsi bayi. Orang-orang menyebutnya dengan bayi sedang gumoh. Ketahui penyebab kenapa bayi sering gumoh agar Bunda tahu apa yang harus dilakukan ketika hal itu terjadi. Kenapa Bayi Sering Gumoh? Gumoh adalah keluarnya cairan, susu, atau makanan yang baru saja ditelan. Bayi mengalami refluks… Continue reading Ini Alasan Kenapa Bayi Sering Gumoh

Ingin Tunda Kehamilan Setelah Melahirkan? Ini Caranya

Setelah melahirkan, Bunda mungkin ingin menunda kehamilan berikutnya. Ketahui berbagai cara menunda kehamilan dan kapan waktu terbaik untuk hamil lagi.  Alasan Menunda Kehamilan Ada berbagai alasan yang melatarbelakangi Bunda dan pasangan untuk menunda kehamilan berikutnya, di antaranya: Ingin memberi jarak antara anak pertama dan yang berikutnya Masih dalam masa menyusui Ingin memulihkan diri sepenuhnya setelah… Continue reading Ingin Tunda Kehamilan Setelah Melahirkan? Ini Caranya

Perlukah Membersihkan Telinga Bayi Bagian Dalam?

Menjamin kebersihan Si Kecil adalah wajib. Namun, dalam hal kebersihan telinga Si Kecil, keamanan juga perlu Bunda utamakan. Ada beberapa metode membersihkan telinga bayi. Bunda perlu mencari tahu mana yang paling aman dan membuat bayi nyaman sebelum melakukannya. Toleransi Jumlah Kotoran Telinga Membersihkan telinga bayi tidak semudah yang Bunda bayangkan. Membersihkan telinga bayi tidak seperti… Continue reading Perlukah Membersihkan Telinga Bayi Bagian Dalam?

Alasan Bayi Suka Mengempeng Puting dan Cara Mengatasinya

Si Kecil yang sedang masa menyusu punya kebiasaan baru: mengempeng puting. Alasannya kenapa ya, Bun? dan apakah bayi mengempeng puting perlu dihentikan? Apa Itu Mengempeng Puting? Mengempeng puting adalah kebiasaan yang dilakukan bayi untuk mencari kenyamanan. Saat melakukan, biasanya si Kecil tidak mau segera melepas puting Bunda setelah menyusu. Ia terus saja mengisap puting Bunda… Continue reading Alasan Bayi Suka Mengempeng Puting dan Cara Mengatasinya

Tips Pemulihan Operasi Caesar yang Perlu Bunda Lakukan

Setelah menjalani operasi Caesar, ada beberapa hal yang perlu Bunda perhatikan agar masa pemulihan dapat berjalan dengan baik. Ini dia penjelasan tentang pemulihan setelah operasi Caesar.  Pengertian Operasi Caesar Dalam beberapa kasus persalinan, ada kalanya dokter harus melakukan tindakan pembedahan yang disebut dengan operasi Caesar atau dalam istilah medisnya adalah Sectio Caesarea (SC).  Tindakan ini… Continue reading Tips Pemulihan Operasi Caesar yang Perlu Bunda Lakukan

Bibir Bayi Pucat: Penyebab dan Solusinya

Saat ibu menyadari bibir bayi pucat dan bukan dikarenakan warna kulitnya yang terang, segera cari tahu penyebabnya! Bibir pucat pada bayi dapat menjadi indikasi beberapa hal yang perlu Ibu waspadai.  Mengapa Bibir Bayi Pucat? Ada anak yang dikaruniai kulit berwarna gelap, ada juga yang berwarna terang atau putih. Pada anak dengan kulit berwarna gelap, bibir… Continue reading Bibir Bayi Pucat: Penyebab dan Solusinya

Mengapa ASI Seret? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

ASI seret selalu menjadi momok bagi semua Bunda. Pasalnya, selama 6 bulan usia pertama kehidupannya, hanya ASI yang menjadi asupan sehari-hari Si Kecil. Bila produksi ASI yang dihasilkan seret, tentu akan mengancam kebutuhan nutrisi bayi. Bagaimana mengakali ASI seret yang terjadi? Kebutuhan ASI Setiap Hari Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyarankan untuk memberikan ASI eksklusif setidaknya… Continue reading Mengapa ASI Seret? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Mitos Atau Fakta: Ada Jenis KB Bikin Gemuk?

Berat badan naik sering menjadi masalah bagi sebagian Bunda yang ingin menggunakan alat kontrasepsi. Benarkah alat kontrasepsi bikin gemuk? Baca dulu penjelasan ini, Bun. Pengertian Alat Kontrasepsi Alat kontrasepsi adalah alat yang digunakan baik pria maupun wanita, dengan tujuan untuk mencegah terjadinya kehamilan.  Secara umum alat kontrasepsi terbagi menjadi dua, yaitu: Alat kontrasepsi hormonal: pil… Continue reading Mitos Atau Fakta: Ada Jenis KB Bikin Gemuk?