Bagaimana Cara Menyapih Anak dari ASI

Pada saatnya, Bunda harus mulai menerapkan satu proses yang disebut menyapih pada Si Kecil. Proses ini dibutuhkan seiring pertumbuhan Si Kecil, dan juga sebagai cara untuk membantu saat Bunda tidak dapat memenuhi kebutuhan ASI Si Kecill.  Namun, proses menyapih ini ternyata tidak semudah yang dibayangkan. Bagaimana cara menyapih anak dari ASI? Alasan Bayi Perlu Disapih… Continue reading Bagaimana Cara Menyapih Anak dari ASI

Resep: Bubur Kentang Hati Ayam (MPASI 6 Bulan)

Tidak terasa Eyang sudah ada cucu Bima dan sudah mulai MPASI mulai 6 bulan kurang 2 Minggu. Eyang buatkan olahan karbohidrat selain nasi. Bahan-bahan  3 kali makan 1 buah kentang kecil atau 50 gram 1 buah hati ayam kampung atau 32 gram 1/2 buah wortel atau 2 sdm 1 buah tahu atau 50 gram 100 cc air kaldu ayam kampung dari… Continue reading Resep: Bubur Kentang Hati Ayam (MPASI 6 Bulan)

Kapan Bayi Bisa Minum Air Putih?

Minum air putih memang disarankan untuk menghindari dehidrasi, namun untuk bayi ada aturan pemberian air putih yang wajib Bunda tahu. Kapan bayi bisa minum air putih? Baca penjelasan ini ya, Bun.  Bolehkah Bayi Minum Air Putih? Si Kecil, terutama yang masih dalam masa ASI eksklusif, tidak membutuhkan asupan selain ASI. ASI sudah mencukupi kebutuhan cairannya… Continue reading Kapan Bayi Bisa Minum Air Putih?

Resep: Puding Kurma Kukus (Snack MPASI 9+ Bulan)

Ini salah satu snack MPASI favorit anak bontot saya, Adeeva, yang sekarang usianya sudah 10 bulan 6 hari. Alhamdulillah dia suka sekali dan selalu lahap. Bahan-bahan  2 porsi 7 butir kurma, buang bijinya 250 ml susu cair UHT plain (saya pakai susu formula) 1 sdm tepung maizena 1 sdm margarin, lelehkan 1/2 sdm madu (untuk 1 tahun ke bawah di-skip,… Continue reading Resep: Puding Kurma Kukus (Snack MPASI 9+ Bulan)

Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Satu hal yang sering kali membuat Bunda cemas setelah imunisasi adalah si Kecil demam. Apakah demam setelah imunisasi sesuatu yang wajar? Semua jenis imunisasi mempunyai kemungkinan untuk terjadinya demam. Namun ada beberapa jenis imunisasi yang sering menyebabkan demam, seperti imunisasi DPT (Difteri, Pertusis, Tetanus), campak, MMR (measles, mumps, rubella), dan PCV (Pneumococcal conjugate vaccine).  Demam… Continue reading Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Ini Cara Mengatasi Gerakan Tutup Mulut Anak

Bunda pasti panik dan lama-lama kesal kalau si Kecil melakukan Gerakan Tutup Mulut (GTM). Ini dapat terjadi pada bayi, berupa nursing strike alias mogok menyusu, maupun pada anak batita, berupa food strike alias mogok makan.  Intinya adalah tidak mau membuka mulut untuk makan, termasuk makanan favoritnya. Duh, kalau sudah begini, harus bagaimana, ya? Mengapa Gerakan… Continue reading Ini Cara Mengatasi Gerakan Tutup Mulut Anak

Tips Mengatasi Batuk Berdahak Pada Bayi

Sedih sekali ya, Bun, kalau melihat si Kecil kita batuk. Berikut ini adalah penjelasan tentang cara mengatasi batuk berdahak pada bayi untuk membantu Bunda menghadapi si Kecil yang sakit.  Mengapa Bisa Timbul Batuk? Sebenarnya, batuk merupakan sebuah proses proteksi tubuh alami, yang dilakukan tubuh saat ada benda asing yang berada di saluran pernapasan sehingga memicu… Continue reading Tips Mengatasi Batuk Berdahak Pada Bayi

Bayi Hanya Menyusu Sebentar? Lakukan Ini

Baik bagi ibu baru maupun ibu berpengalaman, menyusui bayi masih merupakan sesuatu yang masih terus dipelajari. Kondisi menyusui pada setiap bayi berbeda. Ada bayi yang langsung dapat melekat dengan tepat saat menyusu, ada bayi menyusu sebentar tapi sering. Dan ada juga bayi yang mengalami masalah saat menyusu.  Perlu Bunda sadari bahwa kondisi menyusui setiap ibu… Continue reading Bayi Hanya Menyusu Sebentar? Lakukan Ini

Bayi Sering Kentut? Ini Penyebab dan Cara Menghadapinya

Kentut merupakan hal yang normal yang terjadi pada manusia, mulai dari bayi sampai lansia. Kentut biasanya terjadi saat ada udara yang masuk ke dalam saluran pencernaan kemudian dikeluarkan lewat anus. Namun jika bayi sering kentut melebihi normal, bisa jadi ada masalah kesehatan yang butuh penanganan medis. Penyebab Bayi Sering Kentut Dalam kondisi normal, bayi bisa… Continue reading Bayi Sering Kentut? Ini Penyebab dan Cara Menghadapinya

Perlukah Memiliki Kursi Makan Bayi di Rumah?

Saat akhirnya memiliki anak untuk pertama kalinya, Bunda mungkin akan kewalahan dengan daftar “must have things” yang harus dipersiapkan. Salah satunya kursi makan bayi. Seberapa perlu Bunda membeli kursi makan bayi? Dan apa saja yang perlu dipertimbangkan sebelum membeli? Berikut penjelasannya.  Manfaat Kursi Makan Bayi Saat makan di tempat umum, fasilitas kursi bayi menjadi salah… Continue reading Perlukah Memiliki Kursi Makan Bayi di Rumah?