Ini Obat Batuk yang Aman Untuk Ibu Hamil

Kini, di sekitar Bunda banyak obat batuk yang dijual dengan beragam variasi. Masing-masing menjanjikan keampuhan khasiatnya masing-masing. Namun, seperti apa obat batuk yang aman untuk ibu hamil masih banyak yang belum tahu. Yuk, pelajari! Batuk Saat Hamil Kehamilan membuat banyak perubahan fisik pada Bunda. Tenggorokan misalnya, akan lebih sering berlendir sehingga memicu terjadinya refleks berupa… Continue reading Ini Obat Batuk yang Aman Untuk Ibu Hamil

Resep: Pumpkin Fish Pasta (MPASI 1 Tahun+)

Pasta dan labu kuning merupakan bahan favorit anak saya. Kalau makan dua bahan ini, lahap sekali. Nah, ini cara saya mengenalkan pasta bahkan sebelum usia anak saya 1 tahun. Prinsipnya, MPASI adalah makanan sehat orang dewasa, disesuaikan tekstur dan proporsi gizinya. MPASI biasanya tinggi protein dan lemak untuk pertumbuhan dan perkembangan otak anak. Pasta pertama… Continue reading Resep: Pumpkin Fish Pasta (MPASI 1 Tahun+)

Resep: Bubur Kentang Hati Ayam (MPASI 6 Bulan)

Tidak terasa Eyang sudah ada cucu Bima dan sudah mulai MPASI mulai 6 bulan kurang 2 Minggu. Eyang buatkan olahan karbohidrat selain nasi. Bahan-bahan  3 kali makan 1 buah kentang kecil atau 50 gram 1 buah hati ayam kampung atau 32 gram 1/2 buah wortel atau 2 sdm 1 buah tahu atau 50 gram 100 cc air kaldu ayam kampung dari… Continue reading Resep: Bubur Kentang Hati Ayam (MPASI 6 Bulan)

Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Satu hal yang sering kali membuat Bunda cemas setelah imunisasi adalah si Kecil demam. Apakah demam setelah imunisasi sesuatu yang wajar? Semua jenis imunisasi mempunyai kemungkinan untuk terjadinya demam. Namun ada beberapa jenis imunisasi yang sering menyebabkan demam, seperti imunisasi DPT (Difteri, Pertusis, Tetanus), campak, MMR (measles, mumps, rubella), dan PCV (Pneumococcal conjugate vaccine).  Demam… Continue reading Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Begini Cara Menghitung Taksiran Berat Janin (TBJ)

Tidak sabar rasanya ingin segera bisa menimang si Kecil. Sambil menunggu saatnya lahir, biasanya Bunda ingin tahu perkembangannya di dalam perut, termasuk taksiran berat badannya. Ini dia cara menghitung taksiran berat janin.  Pengertian Taksiran Berat Janin (TBJ) Menurut Yuni Kusmiyati, penulis buku literatur Perawatan Ibu Hamil pada tahun 2008,  taksiran berat janin adalah salah satu… Continue reading Begini Cara Menghitung Taksiran Berat Janin (TBJ)

Resep: Nasi Tim Salmon Jagung

Saya bikin dua versi dengan topping yang sama, satu mangkok pakai nasi merah, satu mangkok lagi pakai nasi putih. Sekalian support buat bumil, semangatt sampai 9 bulan! Semoga nasi tim ini bisa jadi inspirasi menu sehat buat bumil dan dedek dalam kandungan. Bahan-bahan: 3 potong salmon kukus 1 mangkok kecil nasi merah 1 mangkok kecil nasi putih 1… Continue reading Resep: Nasi Tim Salmon Jagung

Resep: Corn Soup

Pengalaman semasa hamil, maunya makan yang segar-segar, corn soup ini adalah sayur yang juga bisa di makan biasa. Rasanya yang tidak pekat membuat perut ibu hamil tidak menolak alias tidak merasa mual atau bosan. Dimakan hangat lebih enak, dingin pun tak apa. Bahan-bahan:  1 porsi 1 bonggol jagung manis 100 gr ayam fillet, potong dadu, rendam jeruk… Continue reading Resep: Corn Soup

Resep: Kroket Kentang Daging

Setiap ibu hamil pasti memiliki ceritanya masing-masing, ya. Seperti aku dari ketiga kehamilanku punya ceritanya masing. Seperti saat hamil anak ketiga, semangat memasak aku menjadi 100 kali lipat dari sebelum hamil. Senang buat ini itu, coba masakan baru, termasuk aku bisa diterima orderan kue bahkan sampai usia kehamilan 9 bulan. Rasanya happy aja kalau tiap… Continue reading Resep: Kroket Kentang Daging

Resep: Sop Brenabon

Sop khas Manado ini bisa dijadikan variasi sayur untuk Bumil karena gizinya yang lengkap. Kacang merah mengandung kalsium yang berperan penting untuk membentuk jaringan tulang dan gigi janin plus baik juga buat kesehatan tulang bumil. Sedangkan daging sapi mengandung zat besi yg memang dibutuhkan oleh bumil. Bahan-bahan 1/2 kg daging sapi 1 kg iga sapi 3 buah wortel… Continue reading Resep: Sop Brenabon

Bolehkah Makan Mi Instan Saat Hamil?

Mi instan sudah menjadi santapan sehari-hari yang lazim kita nikmati untuk sarapan, makan siang, bahkan makan malam. Namun bolehkah makan mi instan saat hamil? Apakah ada bahaya di balik mi instan untuk Bunda yang sedang hamil? Simak penjelasan berikut ini. Mi Instan Tidak Baik untuk Ibu Hamil Makan mi instan memang nikmat ya, Bun, mudah… Continue reading Bolehkah Makan Mi Instan Saat Hamil?