4 Buah Penghilang Mual Saat Hamil yang Bisa Meredakan Morning Sickness

Buah penghilang mual saat hamil dapat dikonsumsi ketika Bunda mengalami mual atau morning sickness. Jika mengonsumsi buah ini, keluhan mual selama hamil bisa mereda dan tentunya ibu hamil dapat kembali melakukan aktivitas sehari-harinya. Penasaran, buah apa saja yang bisa menghilangkan mual pada ibu hamil? Mual merupakan kondisi yang wajar terjadi di masa awal kehamilan atau… Continue reading 4 Buah Penghilang Mual Saat Hamil yang Bisa Meredakan Morning Sickness

Amankah Larutan Penyegar untuk Ibu Menyusui?

Untuk masyarakat yang dibesarkan dengan budaya Timur, panas dalam adalah hal yang sangat lumrah dan dimengerti semua orang. Untuk meredakannya, biasanya digunakan larutan penyegar siap minum.  Apa manfaatnya? Apakah larutan penyegar aman untuk ibu menyusui? Baca terus penjelasan berikut ya, Bun. Mengapa Bisa Panas Dalam? Kondisi tubuh yang diistilahkan dengan “panas dalam” sebenarnya adalah beberapa… Continue reading Amankah Larutan Penyegar untuk Ibu Menyusui?

Kapan Bayi Bisa Minum Air Putih?

Minum air putih memang disarankan untuk menghindari dehidrasi, namun untuk bayi ada aturan pemberian air putih yang wajib Bunda tahu. Kapan bayi bisa minum air putih? Baca penjelasan ini ya, Bun.  Bolehkah Bayi Minum Air Putih? Si Kecil, terutama yang masih dalam masa ASI eksklusif, tidak membutuhkan asupan selain ASI. ASI sudah mencukupi kebutuhan cairannya… Continue reading Kapan Bayi Bisa Minum Air Putih?

Minum Soda Saat Menyusui, Bolehkah?

Banyak Bunda yang ragu-ragu soal minum minuman soda saat menyusui. Apakah boleh minum minuman soda, lalu adakah efek sampingnya? Yuk, Bun, baca terus penjelasan berikut. Kandungan dalam Minuman Soda Secara umum, minum soda adalah minuman ringan dengan cita rasa manis, yang ditawarkan dalam berbagai macam rasa. Minuman jenis ini sudah sangat lazim dikonsumsi sehari-hari dan… Continue reading Minum Soda Saat Menyusui, Bolehkah?

Hati-hati Pilih Obat Batuk untuk Ibu Menyusui

Bunda, bila mengalami batuk saat menyusui, jangan sembarang minum obat, ya. Ternyata ada beberapa hal yang harus dicek dulu sebelum memilih obat batuk ibu menyusui. Berikut penjelasannya. Penyebab Batuk Batuk sebenarnya merupakan reaksi alami yang dikeluarkan tubuh untuk melawan hal-hal yang dianggap sebagai gangguan pada sistem saluran napas. Melalui batuk, tubuh bisa membersihkan lendir atau… Continue reading Hati-hati Pilih Obat Batuk untuk Ibu Menyusui

Anjuran Pola Makan Untuk Pengidap Endometriosis

Endometriosis adalah sebuah kondisi di mana terdapat jaringan yang menyerupai lapisan rahim tumbuh di luar rahim, sehingga menyebabkan rasa sakit. Penjelasan berikut ini akan memaparkan pola makan endometriosis, untuk membantu mengatasi kondisi ini. Terjadi di Usia Reproduktif Berdasarkan penelitian, diketahui bahwa kasus endometriosis terjadi antara 8-10% wanita di dunia. Di Amerika Serikat, Endometriosis Foundation of… Continue reading Anjuran Pola Makan Untuk Pengidap Endometriosis

Penyebab dan Cara Mengatasi Mulut Pahit selama Hamil

Bunda, khususnya bagi yang baru pertama kali hamil, jangan heran bila di masa kehamilan tiba-tiba mulut terasa  pahit. Hal ini biasa terjadi pada ibu yang sedang hamil muda. Agar tetap merasa nyaman dan selera makan tidak terganggu, Bunda perlu tahu trik untuk menyiasati gejala ini. Penyebab Mulut Pahit Selain rasa mual, pusing dan lemas yang… Continue reading Penyebab dan Cara Mengatasi Mulut Pahit selama Hamil

Bagaimana Mengatasi Masuk Angin Saat Hami

Bolehkah minum obat?

Makanan Pantangan Saat Menyusui

Apakah perlu menghindari sambal?

Bagaimana Mengatasi Batuk Saat Hamil

Do’s & don’ts saat mengalami batuk.