Vitamin penambah nafsu makan anak dapat menambah selera makan Si Kecil agar ia bisa makan lebih lahap. Selain itu, vitamin ini juga bisa membantu memenuhi kebutuhan nutrisi Si Kecil ketika ia sedang susah makan atau sakit, lho. Masalah susah makan pada anak kerap menjadi tantangan bagi orang tua. Apalagi, jika hal ini sampai membuat berat… Continue reading 7 Vitamin Penambah Nafsu Makan Anak yang Aman dan Terjangkau
Tag: Vitamin & Supplement
Lacto-B untuk Bayi, Ini Ragam Manfaat dan Cara Konsumsinya
Manfaat Lacto-B untuk bayi ada beragam, salah satunya adalah untuk membantu mengatasi diare dan mempercepat pemulihan ketika bayi diare. Ini karena Lacto-B mengandung probiotik atau bakteri baik yang bisa menjaga kesehatan saluran cerna. Namun, pemberian Lacto-B tetap ada syarat dan ketentuannya, ya Bun. Probiotik adalah bakteri baik yang hidup di saluran pencernaan manusia. Peran probiotik… Continue reading Lacto-B untuk Bayi, Ini Ragam Manfaat dan Cara Konsumsinya
5 Manfaat Calcium Lactate untuk Ibu Hamil yang Jarang Diketahui
Manfaat calcium lactate untuk ibu hamil tidak hanya mampu memenuhi kebutuhan kalsium harian saja, tetapi juga menjaga kesehatan ibu dan mendukung perkembangan janin di dalam kandungan. Selain itu, masih banyak manfaat calcium lactate yang dapat diperoleh ibu hamil. Selama masa kehamilan, ibu hamil membutuhkan kalsium lebih banyak guna mendukung kesehatan ibu dan pertumbuhan janin. Oleh… Continue reading 5 Manfaat Calcium Lactate untuk Ibu Hamil yang Jarang Diketahui
Ini Daftar Vitamin Ibu Hamil di Trimester 1
Di masa kehamilan, asupan vitamin sangat penting dan dapat menjadi faktor penentu kesehatan ibu hamil dan janin. Bunda juga sangat disarankan untuk memenuhi kebutuhan vitamin ibu hamil di trimester 1 karena tahapan ini sangat berpengaruh dalam proses pembentukan serta perkembangan janin. Manfaat Vitamin untuk Ibu Hamil Pemenuhan kebutuhan vitamin di awal kehamilan dapat bermanfaat untuk… Continue reading Ini Daftar Vitamin Ibu Hamil di Trimester 1
Apa Saja Vitamin Daya Tahan Tubuh untuk Ibu Hamil?
Menjaga kondisi tubuh dengan asupan nutrisi yang tepat tak hanya bermanfaat bagi ibu hamil tapi juga janin di kandungan. Jika ingin menjaga daya tahan tubuh, terutama saat pandemi saat ini, vitamin daya tahan tubuh untuk ibu hamil seperti apa ya, yang tepat? Kondisi Sistem Imun Ibu Hamil Salah satu perubahan yang terjadi saat kehamilan mencakup… Continue reading Apa Saja Vitamin Daya Tahan Tubuh untuk Ibu Hamil?
Ini Daftar Mikronutrien yang Penting Untuk Ibu Hamil
Selama hamil, bukan hanya makronutrien saja yang perlu terpenuhi, mikronutrien pun punya peran penting untuk memastikan kondisi janin tetap sehat. Pahami pentingnya mikronutrien untuk ibu hamil dan jenis-jenisnya melalui bahasan berikut. Pengertian Mikronutrien Mikronutrien adalah beragam vitamin dan mineral yang meskipun jumlahnya kecil, namun dapat mendukung kondisi tubuh dan selalu dibutuhkan oleh manusia. Mikronutrien sangat… Continue reading Ini Daftar Mikronutrien yang Penting Untuk Ibu Hamil