Kenali Tanda-Tanda Anak Cacingan dan Cara Menghadapinya

Cacingan atau kondisi infeksi pada tubuh yang diakibatkan oleh parasit berupa cacing, menurut Ikatan Dokter Anak Indonesia termasuk dari penyakit yang terabaikan di Indonesia. Padahal, dampak dari cacingan pada anak cukup besar, Bun.  Pemerintah melalui Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor 15 tahun 2017 juga menyampaikan bahwa prevalensi cacingan di Indonesia pada umumnya masih sangat tinggi,… Continue reading Kenali Tanda-Tanda Anak Cacingan dan Cara Menghadapinya

Bayi Bernapas Cepat, Apakah Berbahaya?

Selain jantungnya yang berdetak lebih cepat dari orang dewasa, bayi umumnya juga bernapas lebih cepat daripada orang dewasa atau anak yang lebih besar. Namun bagaimana jika bayi bernapas lebih cepat dari biasanya? Temukan penyebab dan cara menghadapinya di bawah ini.  Pola Napas yang Normal pada Bayi  Mungkin awalnya Bunda khawatir melihat bayi bernapas cepat, bahkan… Continue reading Bayi Bernapas Cepat, Apakah Berbahaya?

Saat Bayi Diare, Bolehkah Diberi Obat?

Bunda tentu merasa khawatir bila si Kecil mengalami diare. Apa sebenarnya penyebabnya, dan apakah bayi boleh diberikan obat diare? Penjelasan berikut akan menjawab pertanyaan Bunda. Mengenal Diare Diare adalah kondisi gangguan kesehatan yang menyerang perut dan bisa menyerang siapa saja, termasuk anak-anak.  Dari data Kementerian Kesehatan RI, diketahui bahwa diare banyak diderita oleh anak-anak pada… Continue reading Saat Bayi Diare, Bolehkah Diberi Obat?

Apa yang Harus Dilakukan Saat Bayi Sariawan?

Masalah sariawan tak hanya dapat dialami oleh anak-anak yang lebih besar, bayi pun dapat mengalaminya. Sariawan adalah luka yang terjadi di bagian dalam bibir atau pipi, di lidah, gusi, atau langit-langit mulut.  Bentuknya sangat khas, yaitu bulatan kecil dengan bagian pinggir kemerahan dan bagian tengah berwarna putih atau kekuningan. Masalah ini  biasanya menyebabkan rasa sakit… Continue reading Apa yang Harus Dilakukan Saat Bayi Sariawan?

Cara Memilih Obat Maag Untuk Ibu Menyusui

Maag adalah penyakit lambung yang banyak dialami orang. Menurut data, ada sekitar 7000 kasus sakit maag yang dilakukan endoskopi di Indonesia. Penanganan maag tidak rumit dan dapat dilakukan di rumah, namun bagi ibu menyusui, minum obat dapat berakibat lain. Apa obat maag untuk ibu menyusui yang tepat? Berikut penjelasannya. Penyebab Maag Bila Bunda mengalami rasa… Continue reading Cara Memilih Obat Maag Untuk Ibu Menyusui

Puting Luka Karena Menyusui, Apa Obatnya?

Salah satu tantangan terberat saat menyusui adalah saat puting luka. Apa penyebabnya? Apa obat untuk puting yang luka karena menyusui? Baca terus penjelasan berikut ya, Bun. Lazim Dialami Bunda Menyusui Berdasarkan penelitian, diketahui bahwa sekitar 90% Bunda yang sedang menyusui mengalami luka pada putingnya. Luka ini bisa bervariasi, dari yang lecet ringan, sedang, bahkan sampai… Continue reading Puting Luka Karena Menyusui, Apa Obatnya?

Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Satu hal yang sering kali membuat Bunda cemas setelah imunisasi adalah si Kecil demam. Apakah demam setelah imunisasi sesuatu yang wajar? Semua jenis imunisasi mempunyai kemungkinan untuk terjadinya demam. Namun ada beberapa jenis imunisasi yang sering menyebabkan demam, seperti imunisasi DPT (Difteri, Pertusis, Tetanus), campak, MMR (measles, mumps, rubella), dan PCV (Pneumococcal conjugate vaccine).  Demam… Continue reading Tips Mengatasi Bayi Demam Setelah Imunisasi

Sindrom Kematian Bayi Mendadak: Dapatkah Dicegah?

Sindrom kematian bayi mendadak adalah faktor utama terjadinya kematian pada bayi usia di bawah 1 tahun. Itulah sebabnya kondisi ini menjadi salah satu momok bagi para orangtua baru.  Namun, untungnya ada banyak cara yang bisa Bunda lakukan untuk mengurangi risiko terjadinya sindrom kematian bayi mendadak ini. Penyebab Sindrom Kematian Bayi Mendadak Sindrom kematian bayi mendadak… Continue reading Sindrom Kematian Bayi Mendadak: Dapatkah Dicegah?

Bunda Harus Tahu, Ini Gejala Botulisme pada Bayi

Ada alasannya mengapa bayi di bawah usia 12 bulan dilarang untuk diberikan madu, yaitu untuk mencegah terjadinya botulisme pada bayi. Jika tertelan, bakteri Clostridium botulinum, yang umum ditemukan pada madu, dapat meracuni bayi dan menyebabkan komplikasi yang fatal, bahkan sampai kematian. Apa Sebenarnya Botulisme? Botulisme adalah penyakit langka yang terjadi saat bakteri C. botulinum masuk… Continue reading Bunda Harus Tahu, Ini Gejala Botulisme pada Bayi

Bayi Menangis Setiap Pipis? Kenali Gejala ISK

Bayi menangis setiap kali buang air kecil? Waspada terhadap Infeksi Saluran Kemih (ISK) pada Si Kecil, Bun! Walau normal terjadi pada bayi, ISK akan berdampak pada ginjal bila tidak segera ditangani. Definisi Infeksi Saluran Kemih Infeksi saluran kemih (ISK) adalah salah satu penyakit infeksi yang sering terjadi pada anak selain infeksi saluran napas atas dan… Continue reading Bayi Menangis Setiap Pipis? Kenali Gejala ISK