Semua ibu hamil pasti berharap dapat melahirkan normal per vaginam dengan lancar dan cepat. Namun kenyataannya kadang tidak sesuai harapan. Berbagai faktor, baik yang sudah diperkirakan sebelumnya maupun belum, dapat membuat persalinan macet, sulit, dan berlangsung lebih lama. Mempunyai istilah medis distosia, persalinan ini dihubungkan dengan peningkatan kematian ibu dan janin saat proses melahirkan. Distosia… Continue reading Ini Mengapa Persalinan Macet Bisa Terjadi
Tag: Kontraksi
Normalkah Mengalami Flek Saat Hamil Muda?
Mendapati darah keluar dalam tubuh, tentu membuat panik, apalagi bila Bunda sedang hamil. Apakah normal terjadi flek saat hamil? Dan apa yang harus dilakukan bila terjadi flek saat hamil muda? Penyebab Flek Saat Hamil Muda Sebanyak 20% perempuan mengalami pendarahan di 12 minggu pertamanya, sehingga bisa dikatakan flek saat hamil muda sangat normal terjadi. Penyebab… Continue reading Normalkah Mengalami Flek Saat Hamil Muda?
Bagaimana Mendeteksi Perut Gantung Saat Hamil
Perlukah khawatir dengan bentuk perut gantung?
Berbahayakah BAB Jongkok Saat Hamil?
Gerakan jongkok ternyata memiliki manfaat bagi ibu hamil.
Ketahui Tanda-tanda Kelahiran Sudah Dekat
Gejala Si Kecil akan segera datang!
Hamil Saat Menyusui, Mungkinkah?
Dan bagaimana menyusui yang tepat.
Pro dan Kontra Metode Water Birth
Apakah disarankan oleh ahli?
Apa yang Dilakukan Saat Harus Melahirkan Sendirian di Rumah?
Do’s & don’ts yang Bunda perlu tahu.
Mengapa Seorang Ibu Perlu Jalani Induksi Persalinan?
Mendengar “ induksi persalinan” mungkin membuat Bunda ngeri. Namun, jika dokter merekomendasikan untuk melakukan induksi, kemungkinan besar karena alasan medis dan demi keselamatan ibu dan anak. Berikut hal yang terjadi jika Bunda mengalami induksi persalinan. Apa Itu Induksi Persalinan? Induksi persalinan adalah proses merangsang kontraksi otot-otot rahim agar Bunda bisa melahirkan normal melalui jalur vagina.… Continue reading Mengapa Seorang Ibu Perlu Jalani Induksi Persalinan?