7 Skincare Lokal yang Aman untuk Ibu Hamil

Saat hamil, Bunda perlu lebih selektif ya dalam memilih dan menggunakan skincare. Ini karena ada beberapa kandungan skincare tertentu yang sebaiknya ibu hamil hindari agar tidak membahayakan Si Kecil dan juga kulit Bunda. Untungnya, skincare lokal yang aman untuk ibu hamil hadir sebagai solusi perawatan kulit selama hamil. Soalnya, beberapa skincare lokal ini dirancang dengan… Continue reading 7 Skincare Lokal yang Aman untuk Ibu Hamil

Apakah Retinol Aman untuk Ibu Hamil? Yuk, Ketahui Faktanya

Apakah retinol aman untuk ibu hamil? Pertanyaan ini memang sering terlintas di pikiran sebagian wanita yang sedang hamil . Soalnya, retinol merupakan salah satu bahan yang sering terkandung dalam produk perawatan kulit karena memiliki segudang manfaat, seperti mengatasi jerawat dan mencerahkan kulit. Terlepas dari manfaatnya yang begitu beragam, ada anggapan bahwa pemakaian retinol bisa membahayakan… Continue reading Apakah Retinol Aman untuk Ibu Hamil? Yuk, Ketahui Faktanya

9 Rekomendasi Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil

Memilih skincare yang aman untuk ibu hamil tidak boleh sembarangan. Soalnya, ada beberapa bahan di dalam skincare yang bisa terserap oleh tubuh dan berpotensi mengganggu kesehatan janin dan kandungan. Oleh karena itu, Bunda perlu tahu apa saja skincare yang aman untuk ibu hamil sekaligus bagus untuk kulit. Selama masa kehamilan, normal bagi ibu hamil memiliki… Continue reading 9 Rekomendasi Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil

Panduan Memilih Skincare Untuk Ibu Menyusui

Saat sedang hamil dan menyusui, segala sesuatu yang masuk ke tubuh atau yang Bunda gunakan harus dipilih dengan bijak. Termasuk penggunaan skincare untuk ibu menyusui, hal ini harus disesuaikan agar tidak berdampak kepada bayi lewat ASI. Batasan Penggunaan Skincare untuk Ibu Menyusui Sama seperti makanan dan obat-obatan, penggunaan produk-produk skincare untuk ibu menyusui (dan juga… Continue reading Panduan Memilih Skincare Untuk Ibu Menyusui

Vitamin A untuk Ibu Hamil: Manfaat dan Dosisnya

Vitamin A, seperti yang kita ketahui, memiliki banyak manfaat seperti vitamin lainnya. Ibu hamil yang kekurangan vitamin A akan mengalami gangguan terkait defisiensi yang dialami. Namun, kelebihan vitamin A ternyata memiliki dampak yang kurang lebih sama. Berapa dosis vitamin A untuk ibu hamil yang tepat? Manfaat Vitamin A untuk Ibu Hamil Vitamin A dikenal dengan… Continue reading Vitamin A untuk Ibu Hamil: Manfaat dan Dosisnya

Mitos atau Fakta: Suka Dandan Hamil Bayi Perempuan?

Berbagai cara dilakukan untuk memprediksi jenis kelamin janin, termasuk mendasarkan kepada perilaku ibu hamil. Misalnya ibu yang suka dandan saat hamil, disebut-sebut akan memiliki anak perempuan. Sementara jika hamil anak laki-laki, maka penampilan ibu hamil akan seadanya bahkan cenderung cuek. Apa benar seperti itu? Suka Dandan saat Hamil = Anak Perempuan? Perlu Bunda sadari bahwa… Continue reading Mitos atau Fakta: Suka Dandan Hamil Bayi Perempuan?

Pregnancy Glow: Apakah Dialami Semua Perempuan?

Banyak yang mengatakan kecantikan wanita sesungguhnya akan muncul pada saat ia sedang hamil. Pregnancy glow, istilah untuk keadaan tersebut memang benar. Namun, apakah pregnancy glow dialami oleh semua wanita? Penyebab Pregnancy Glow Pada saat hamil, beberapa wanita dikatakan terlihat lebih cantik dari biasanya. Bukan cantik karena bentuk hidungnya lebih mancung daripada sebelum ia hamil, namun… Continue reading Pregnancy Glow: Apakah Dialami Semua Perempuan?