Mungkinkah Menyusui Lagi Setelah Berhenti?

Ada banyak alasan mengapa masa menyusui si Kecil kadang terhalang berbagai masalah. Di antaranya karena produksi ASI Bunda yang terhambat, si Kecil harus terpisah dengan Bunda karena alasan medis, dan sebagainya. Setelah isu-isu tersebut diatasi, bisakah Bunda menyusui lagi? Di masa pandemi COVID ini misalnya, Australian Breastfeeding Association melaporkan bahwa banyak sekali Bunda yang ingin… Continue reading Mungkinkah Menyusui Lagi Setelah Berhenti?

Bayi Kuning (Hiperbilirubinemia): Apakah Normal dan Kapan Harus ke Dokter

Saat si Kecil lahir, Bunda mungkin khawatir jika bayi mengalami kondisi kuning atau yang disebut sebagai hiperbilirubinemia/jaundice. Ketahui lebih banyak tentang hiperbilirubinemia dan cara penanganannya ya Mengapa Bisa Terjadi Hiperbilirubinemia? Hiperbilirubinemia adalah kondisi di mana ditemukan zat bilirubin dalam kadar yang tinggi di dalam darah bayi.  Selama kehamilan, plasenta mengeluarkan bilirubin. Ketika bayi lahir, organ… Continue reading Bayi Kuning (Hiperbilirubinemia): Apakah Normal dan Kapan Harus ke Dokter

Ingin Minum Antibiotik Saat Menyusui? Baca Ini Dulu

Saat menyusui dan ingin memberikan yang terbaik untuk si Kecil, kemungkinan besar Bunda memiliki banyak pertanyaan yang berkaitan dengan keamanan. Salah satunya, bolehkah mengonsumsi antibiotik saat sedang menyusui? Berikut penjelasannya. Amankah Konsumsi Antibiotik Saat Menyusui? American Academy of Pediatricians (AAP) mengatakan antibiotik adalah obat-obatan yang umum dipakai oleh Ibu menyusui.  Obat yang ibu konsumsi akan… Continue reading Ingin Minum Antibiotik Saat Menyusui? Baca Ini Dulu

Bolehkah Memberikan ASI Bercampur Darah kepada Bayi?

Ada darah dalam ASI yang ibu berikan pada Si Kecil? Tidak perlu panik, Bun. ASI yang mengandung darah, masih aman kok diberikan pada Si Kecil! Perhatikan juga beberapa catatan berikut terkait ASI yang mengandung darah ya, Bun! Penyebab ASI Bercampur Darah Adanya darah pada ASI sering terjadi pada ibu menyusui. Oleh karena itu, bila hal… Continue reading Bolehkah Memberikan ASI Bercampur Darah kepada Bayi?

Bagaimana Menaikkan Berat Badan Bayi Prematur

Indonesia merupakan salah satu dari lima negara di dunia dengan jumlah kelahiran bayi prematur tertinggi. Karena itu, pemerintah dan para ahli sangat memperhatikan manajemen nutrisi bagi bayi lahir prematur untuk mencegah terjadinya gagal tumbuh. Pemberian nutrisi yang adekuat akan membantu kenaikan berat badan bayi prematur secara baik sehingga tumbuh kembangnya optimal.  Kondisi Berat Badan Bayi… Continue reading Bagaimana Menaikkan Berat Badan Bayi Prematur