Bolehkah Ibu Hamil Kerokan?

Bagi sebagian orang dewasa, kerokan adalah solusi terampuh saat meriang yang juga dikenal dengan istilah masuk angin. Kebiasaan ini terus dilakukan bahkan ketika sedang mengandung. Namun, muncul pertanyaan: apakah kerokan aman untuk ibu hamil? Baca terus artikel ini untuk mendapatkan jawabannya.  Kerokan bagi Ibu Hamil Secara klinis, kerokan memang belum memiliki bukti dapat menyembuhkan meriang.… Continue reading Bolehkah Ibu Hamil Kerokan?

Ini Fungsi Plasenta yang Wajib Diketahui Bunda

Bunda tentu tidak asing lagi dengan plasenta, tapi mungkin tak pernah benar-benar paham fungsinya. Plasenta adalah sebuah organ sementara yang mulai terbentuk tujuh hari setelah pembuahan dan akan keluar beberapa saat setelah Bunda melahirkan.  Plasenta memiliki fungsi yang beragam, di antaranya adalah mensuplai nutrisi dan oksigen dari ibu ke janin lewat darah, serta mengalirkan limbah… Continue reading Ini Fungsi Plasenta yang Wajib Diketahui Bunda

Kenali Tanda Janin Sehat di Dalam Kandungan

Terutama bagi Bunda yang sedang menantikan buah hatinya yang pertama, tentunya ingin memantau bagaimana kondisi si Kecil selama berada di dalam kandungan. Paparan berikut ini menjelaskan tahap perkembangan dan tanda janin sehat di dalam kandungan, termasuk kiat untuk Bunda agar dapat menjaga kondisi agar kehamilan tetap sehat dan lancar. Perkembangan Janin per Trimester  Trimester 1 … Continue reading Kenali Tanda Janin Sehat di Dalam Kandungan

Kapan ya, Bayi Sebaiknya Disunat?

Karena alasan agama, budaya, dan kesehatan, biasanya Bunda dan Ayah akan memilih agar bayi disunat. Ada yang melakukannya setelah si Kecil di Sekolah Dasar, tetapi ada juga yang membolehkannya tak lama setelah lahir.  Kapankah waktu yang tepat menyunat bayi? Ketahui manfaat, risiko, waktu yang tepat, serta perawatan yang perlu Bunda lakukan, agar si Kecil tetap… Continue reading Kapan ya, Bayi Sebaiknya Disunat?

Bolehkah Makan Daging Kambing Saat Hamil?

Untuk menjaga keselamatan kandungan, Bunda banyak mendengar larangan yang perlu dihindari saat hamil. Pro dan kontra antara larangan yang telah dipakai selama puluhan tahun di masyarakat Indonesia atau dari sisi medis menjadi pertimbangan Ibu.  Lalu bagaimana dengan makanan lezat seperti daging kambing? Perlukah Bunda menghindari makan daging kambing selama hamil? Kandungan Nutrisi Daging Kambing Selain… Continue reading Bolehkah Makan Daging Kambing Saat Hamil?

Bahaya Infeksi Saluran Kemih Saat Hamil

Infeksi saluran kemih saat hamil adalah gangguan yang kerap terjadi saat hamil. Bila tidak ditangani dengan baik, dapat menimbulkan risiko yang cukup serius pada Bunda dan janin di dalam rahim. Ikuti penjelasan berikut. Apa yang Dimaksud dengan Infeksi Saluran Kemih? Infeksi saluran kemih (ISK) adalah infeksi yang disebabkan oleh bakteri, yang terjadi pada saluran kemih,… Continue reading Bahaya Infeksi Saluran Kemih Saat Hamil

Cara Atasi Mata Merah Pada Bayi

Bila Bunda melihat mata merah pada bayi, padahal bukan habis menangis, mungkin segera mengira si Kecil terserang penyakit mata. Benarkah? Di bawah ini adalah berbagai hal yang menyebabkan mata merah pada bayi dan cara mengatasinya.  Bukan Selalu Sakit Mata Bunda tentu tahu bahwa area di sekitar mata sangat halus dan rentan mengalami iritasi.  Coba periksa… Continue reading Cara Atasi Mata Merah Pada Bayi

Mengapa Sering Sesak Napas Saat Hamil?

Bila merasa sesak napas saat hamil, Bunda tidak sendirian karena banyak perempuan yang mengalaminya. Ketahui penyebab dan cara mengatasinya, serta kapan Bunda perlu memeriksakan diri ke dokter. Perubahan pada Tubuh Saat hamil, bagian rahim atau uterus Bunda menjadi lebih besar, mengembang ke arah atas atau ke arah diafragma. Karena tekanan inilah, napas Bunda terkadang menjadi… Continue reading Mengapa Sering Sesak Napas Saat Hamil?

Pentingnya Konsumsi Prebiotik dan Probiotik Saat Hamil

Selama hamil Bunda tentu sudah mengetahui pentingnya pola makan seimbang dan gaya hidup sehat untuk menjamin si Kecil bisa tumbuh dan berkembang sehat di dalam kandungan. Ketahui lebih jauh tentang perbedaan probiotik dan prebiotik serta pentingnya untuk kehamilan.  Prebiotik atau Probiotik? Meski kedua hal ini sangat sering disebut dalam berbagai produk kesehatan dan dibahas dalam… Continue reading Pentingnya Konsumsi Prebiotik dan Probiotik Saat Hamil