Ini yang Bisa Terjadi Jika Bumil Kekurangan Zat Besi

Mencukupi kebutuhan zat besi untuk ibu hamil adalah sebuah keharusan. Apa risikonya kalau kekurangan dan dari mana saja zat besi bisa Bunda dapatkan? Cek jawabannya di sini, ya, Bun! Fakta: 1 dari 2 Bunda Hamil Kekurangan Zat Besi Di antara berbagai nutrisi yang Bunda perlukan saat hamil, zat besi adalah mineral yang terpenting selama kehamilan.… Continue reading Ini yang Bisa Terjadi Jika Bumil Kekurangan Zat Besi

Ini 6 Manfaat Asam Folat Untuk Ibu Hamil

Dalam semua pembahasan mengenai nutrisi kehamilan, nama asam folat selalu muncul. Asam folat bisa dikatakan adalah kandungan yang berperan penting dalam menjaga kehamilan tetap sehat dan terjaga aman. Yuk, pelajari kandungan terbaik untuk kehamilan ini! Mengenal Asam Folat Asam folat adalah bentuk sintetis dari folat. Bila Bunda tidak familiar dengan nama folat, mungkin Bunda lebih… Continue reading Ini 6 Manfaat Asam Folat Untuk Ibu Hamil

6 Makanan Penambah Hb Bunda yang Sedang Hamil

Hemoglobin (Hb) adalah sesuatu yang sangat penting bagi ibu hamil. Kekurangan Hb akan menimbulkan risiko anemia yang berbahaya baik bagi Bunda maupun janin. Oleh karena itu, Bunda harus memastikan keseimbangan kadar Hb dengan mengonsumsi makanan penambah Hb.  Kaitan Hemoglobin dan Anemia Hemoglobin (Hb) adalah protein yang ditemukan dalam sel darah merah, yang berfungsi membawa oksigen… Continue reading 6 Makanan Penambah Hb Bunda yang Sedang Hamil

Pilihan Makanan Untuk Busui agar Bayi Cerdas

Apa yang Bunda konsumsi selama hamil dan menyusui akan berpengaruh bagi tumbuh kembang bayi. Karena itu, pilihlah makanan bernutrisi untuk ibu menyusui agar bayi cerdas.  Memberi ASI = Mendukung Bayi untuk Menjadi Cerdas Tahukah Bunda bahwa memberi ASI saja sebenarnya sudah mendukung bayi Bunda cerdas? Tak hanya menyusui, tapi juga lamanya Bunda menyusui bayi juga… Continue reading Pilihan Makanan Untuk Busui agar Bayi Cerdas

Bolehkah Ibu Hamil Makan Pete?

Bagi sebagian orang, termasuk Bunda yang sedang hamil, pete adalah hidangan favorit yang ingin terus dinikmati. Namun, bolehkah ibu hamil makan pete dan adakah manfaatnya? Baca terus penjelasan berikut. Kandungan Nutrisi Pete Pete alias Parkia speciosa merupakan salah satu komoditas pertanian asli Indonesia yang mudah didapatkan dan menjadi kegemaran banyak orang. Biji pete berwarna hijau… Continue reading Bolehkah Ibu Hamil Makan Pete?

Sembelit Saat Menyusui? Ini Obatnya, Bun

Mungkin ada yang belum tahu bahwa setelah melahirkan banyak Bunda yang mungkin akan mengalami sembelit pasca persalinan. Apa penyebabnya dan amankah untuk minum obat sembelit saat ibu sedang menyusui? Cari tahu jawabannya yuk, Bun. Penyebab Sembelit pada Bunda Menyusui Sembelit atau konstipasi adalah kondisi di mana Bunda mengalami kesulitan atau tidak lancar BAB. Bila terjadinya… Continue reading Sembelit Saat Menyusui? Ini Obatnya, Bun

Mengapa Ibu Menyusui Wajib Konsumsi Kalsium

Kalsium sangat penting untuk mendukung kesehatan dan kondisi tubuh ibu menyusui. Bagaimana rekomendasi asupan kalsium untuk ibu menyusui dan apa risikonya bila kekurangan kalsium? Ikuti penjelasan berikut.  Ibu Menyusui Perlu Lebih Banyak Kalsium Kalsium adalah salah satu jenis mineral yang berperan penting dalam mendukung fungsi tubuh. Dari lahir sampai tua, tubuh akan terus membutuhkan kalsium.… Continue reading Mengapa Ibu Menyusui Wajib Konsumsi Kalsium

Perlukah Ibu Menyusui Mengonsumsi ASI Booster?

Kekhawatiran yang sering menghantui para ibu yang akan melahirkan dan baru melahirkan adalah produksi ASI untuk bayi tidak cukup. Untuk memastikan ASI cukup, Bunda tak segan untuk mengonsumsi ASI booster. Apakah mengonsumsi ASI booster benar-benar dapat mengatasi masalah produksi ASI ibu menyusui? Penyebab Produksi ASI Rendah Jangan buru-buru konsumsi ASI booster jika produksi ASI Bunda… Continue reading Perlukah Ibu Menyusui Mengonsumsi ASI Booster?

Ibu Menyusui Apakah Perlu Minum Susu Khusus?

Susu adalah asupan bernutrisi yang mudah didapatkan dan bisa diminum kapan saja. Ketahui lebih jauh manfaat susu, dan apakah Bunda menyusui perlu susu khusus ibu menyusui, serta tips menjaga kesehatan selama menyusui.  Teruslah Hidup Sehat Sama halnya dengan di saat hamil, setelah melahirkan dan memasuki periode menyusui pun Bunda dituntut untuk dapat mencukupi kebutuhan nutrisi… Continue reading Ibu Menyusui Apakah Perlu Minum Susu Khusus?

Ini Faktor yang Menentukan Jenis Kelamin Bayi

Bunda, ingin anak laki-laki atau perempuan? Apa yang menjadi faktor penentu jenis kelamin bayi dan apakah bisa “dipesan”? Temukan jawabannya di sini, termasuk juga untuk mengetahui apakah kebenaran dari mitos yang sejak dulu beredar. Bagaimana Jenis Kelamin Bayi Ditentukan? Secara ilmiah sudah diketahui bahwa jenis kelamin manusia ditentukan berdasarkan komposisi kromosom seks ketika terjadi pembuahan.… Continue reading Ini Faktor yang Menentukan Jenis Kelamin Bayi