Bolehkah Ibu Menyusui Makan Durian?

Banyak orang melarang ibu menyusui makan durian karena konon dapat memengaruhi kesehatan bayi. Benarkah demikian? Cek dulu Bun, penjelasannya di bawah ini.  Nutrisi di Balik Sang Raja Buah Durian memang buah yang unik. Tidak semua orang mau memakannya terutama karena aromanya yang menyengat. Bagi yang menyukainya, kelezatan durian tiada duanya. Selain itu, buah ini mengandung… Continue reading Bolehkah Ibu Menyusui Makan Durian?

Ibu Menyusui Apakah Perlu Minum Susu Khusus?

Susu adalah asupan bernutrisi yang mudah didapatkan dan bisa diminum kapan saja. Ketahui lebih jauh manfaat susu, dan apakah Bunda menyusui perlu susu khusus ibu menyusui, serta tips menjaga kesehatan selama menyusui.  Teruslah Hidup Sehat Sama halnya dengan di saat hamil, setelah melahirkan dan memasuki periode menyusui pun Bunda dituntut untuk dapat mencukupi kebutuhan nutrisi… Continue reading Ibu Menyusui Apakah Perlu Minum Susu Khusus?

Mual Makan Nasi Saat Hamil? Ini Penggantinya

Pada awal kehamilan, banyak hal dapat membuat Bunda merasa mual. Kondisi ini terjadi karena pengaruh hormon kehamilan, sehingga Bunda sensitif terhadap beberapa bau atau rasa. Nasi, sayangnya adalah salah satu yang membuat banyak ibu merasa mual juga.  Padahal di sisi lain, nasi adalah sumber karbohidrat yang mayoritas dikonsumsi orang Indonesia. Apa makanan pengganti nasi yang… Continue reading Mual Makan Nasi Saat Hamil? Ini Penggantinya

Bolehkah Ibu Hamil Minum Susu Beruang?

Fenomena diborongnya produk susu beruang oleh masyarakat Indonesia beberapa waktu lalu, menimbulkan pertanyaan. Apa istimewanya susu beruang dibanding susu lainnya? Dan apakah ibu hamil perlu minum susu beruang seperti orang banyak lainnya? Produk Susu Bernama Beruang Pada situsnya, Nestle, perusahaan yang memproduksi susu dengan merek “Bear Brand” atau dikenal dengan “Susu Beruang” ini menjelaskan bahwa… Continue reading Bolehkah Ibu Hamil Minum Susu Beruang?

Manfaat Susu Kedelai untuk Ibu Hamil

Bagi sebagian Bunda hamil yang mengalami intoleransi laktosa, biasanya tertarik untuk mengganti asupan susu sapi dengan susu kedelai. Paparan berikut ini akan menjelaskan tentang kandungan nutrisi dari susu kedelai, manfaat susu kedelai untuk ibu hamil, juga bagaimana aturan konsumsinya agar manfaatnya terserap secara optimal. Susu Kedelai yang Kaya Manfaat Menilik pada kandungan nutrisi yang ada… Continue reading Manfaat Susu Kedelai untuk Ibu Hamil

Mengapa Bunda Hamil Wajib Menjaga Kesehatan Tulang

Mungkin Bunda pernah mendengar bahwa jika saat hamil kebutuhan kalsium janin tidak terpenuhi, maka ia akan ‘mencuri’ kalsium dari tulang Bunda dan mengakibatkan tulang ibu hamil menjadi keropos.  Informasi tersebut ada benarnya Bun, karena tubuh Bunda akan mengambil kalsium dari tulang jika asupan kalsium untuk janin kurang. Karena itu, menjaga kesehatan tulang ibu hamil menjadi… Continue reading Mengapa Bunda Hamil Wajib Menjaga Kesehatan Tulang

Mitos atau Fakta: Suka Dandan Hamil Bayi Perempuan?

Berbagai cara dilakukan untuk memprediksi jenis kelamin janin, termasuk mendasarkan kepada perilaku ibu hamil. Misalnya ibu yang suka dandan saat hamil, disebut-sebut akan memiliki anak perempuan. Sementara jika hamil anak laki-laki, maka penampilan ibu hamil akan seadanya bahkan cenderung cuek. Apa benar seperti itu? Suka Dandan saat Hamil = Anak Perempuan? Perlu Bunda sadari bahwa… Continue reading Mitos atau Fakta: Suka Dandan Hamil Bayi Perempuan?

5 Hal yang Bisa Sebabkan Cacat Lahir pada Anak

Salah satu dari lima penyebab kematian bayi baru lahir adalah cacat lahir. WHO memperkirakan ada lebih dari 295 ribu kematian bayi baru lahir di dunia akibat cacat lahir.  Sementara di Indonesia, menurut data RISKESDAS 2007, lebih dari 18 persen kematian bayi baru lahir disebabkan cacat lahir setiap tahunnya. Beberapa bentuk cacat lahir dapat dicegah dengan… Continue reading 5 Hal yang Bisa Sebabkan Cacat Lahir pada Anak

Bolehkah Memberikan ASI Bercampur Darah kepada Bayi?

Ada darah dalam ASI yang ibu berikan pada Si Kecil? Tidak perlu panik, Bun. ASI yang mengandung darah, masih aman kok diberikan pada Si Kecil! Perhatikan juga beberapa catatan berikut terkait ASI yang mengandung darah ya, Bun! Penyebab ASI Bercampur Darah Adanya darah pada ASI sering terjadi pada ibu menyusui. Oleh karena itu, bila hal… Continue reading Bolehkah Memberikan ASI Bercampur Darah kepada Bayi?